5 Kota di Indonesia dengan Julukan Nama Hewan, dari Udang hingga Naga
Senin, 17 Oktober 2022 - 17:45 WIB
Tapaktuan merupakan nama dari ibu kota Kabupaten Aceh Selatan. Selain terkenal akan legenda tapak kaki tuan tapa, kota ini juga memiliki julukan mistis yang cukup sangar dan jarang diketahui.
Kota Naga, merupakan julukan dari kota ini.
Julukan tersebut bermula dari sebuah legenda Putri Naga dan Tuan Tapa yang sudah menjadi sejarah lisan masyarakatnya secara turun temurun.
Legenda ini mengisahkan tentang sepasang naga yang tinggal di teluk Tapaktuan. Pada zaman dahulu kala sempat terjadi pertarungan antara dua naga dengan Tuan Tapa yang berhasil dimenangkan oleh sang Tuan Tapa.
Kota Naga, merupakan julukan dari kota ini.
Julukan tersebut bermula dari sebuah legenda Putri Naga dan Tuan Tapa yang sudah menjadi sejarah lisan masyarakatnya secara turun temurun.
Legenda ini mengisahkan tentang sepasang naga yang tinggal di teluk Tapaktuan. Pada zaman dahulu kala sempat terjadi pertarungan antara dua naga dengan Tuan Tapa yang berhasil dimenangkan oleh sang Tuan Tapa.
(bim)
tulis komentar anda