Rumah Mewah Tersangka Kasus Alat Tes Antigen Bekas Bandara Kualanamu Disita
Rabu, 01 September 2021 - 18:56 WIB
Sementara itu Ketua RT 07, Kelurahan Simpang Periuk Kecamatan Lubuklinggau Selatan II, Muslim mengatakan, saat penyitaan dilakukan oleh pihak kepolisian dirinya sedang tidak berada di rumah.
"Waktu itu, Kamis (26/8) pagi, ketika pihak kepolisian datang untuk melakukan penyitaan saya tidak ada di rumah, kemudian mereka langsung melakukan pemasangan tanda penyitaan," ucapnya.
Kemudian, lanjut Muslim, pada malam harinya petugas kepolisian kembali datang lagi menemuinya di rumah, karena ada berkas yang harus ditanda tangani olehnya selaku ketua ketua RT.
"Malamnya datang lagi karena saya harus tanda tangan, mengingat rumah Picandi itu masuk wilayah RT 07," ujarnya.
"Waktu itu, Kamis (26/8) pagi, ketika pihak kepolisian datang untuk melakukan penyitaan saya tidak ada di rumah, kemudian mereka langsung melakukan pemasangan tanda penyitaan," ucapnya.
Kemudian, lanjut Muslim, pada malam harinya petugas kepolisian kembali datang lagi menemuinya di rumah, karena ada berkas yang harus ditanda tangani olehnya selaku ketua ketua RT.
"Malamnya datang lagi karena saya harus tanda tangan, mengingat rumah Picandi itu masuk wilayah RT 07," ujarnya.
(shf)
tulis komentar anda