Densus 88 Gerebek Rumah Warga di Malabar Bandung, Suami Istri Ditangkap

Senin, 12 Desember 2022 - 11:58 WIB
loading...
Densus 88 Gerebek Rumah...
Densus 88 amankan sejumlah barang bukti saat penggerebekan di Malabar. Foto: Agung/SINDOnews
A A A
BANDUNG - Tim Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror Mabes Polri, menggerebek rumah di Jalan Karees Kulon RT 02/05, Malabar, Lengkong, Kota Bandung. Diduga, terkait bom bunuh diri di Polsek Astana Anyar.

"Penggeledahan," ujar sumber kepolisian yang enggan disebutkan namanya, Senin (12/12/2022).

Berdasarkan informasi yang dihimpun, upaya penggeledahan tersebut juga merupakan pengembangan dari penangkapan yang dilakukan oleh Densus 88 Antiteror.



Dalam penggeledahan, Densus 88 Antiteror menangkap dua orang terduga teroris, yakni Dian Yudi Saputra (37) dan istrinya Fenty Febrianty (34). Diketahui pula bahwa keduanya sudah menikah, tetapi belum memiliki anak.

Sementara itu, ketua RW setempat Agus Suherman mengakui, bahwa kedua orang yang diamankan Densus 88 Antiteror itu merupakan warganya.

"Keseharian dia (Dian) bersosialisasi dengan baik. Kesehariannya dia jadi tukang parkir," ungkap Agus.



Agus juga menuturkan, bahwa sejak insiden bom bunuh diri, di Mapolsek Astanaanyar, Yudi sempat menghilang. "Tadi penggeledahan yang saya lihat ada yang dibawa, seperti dus pisau lipat dan beberapa buku-buku," sebutnya.

Terpisah, Kapolsek Lengkong AKP Imam Zarkasih mengatakan, pihaknya membantu kegiatan yang dilakukan Densus 88 Antitetor untuk pengamanan. "Memang ada pemeriksaan, tapi itu masih didalami," tukasnya.
(san)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Wali Kota Farhan Ajak...
Wali Kota Farhan Ajak Rektor Maranatha Tangani Masalah Bandung
Heboh TikToker Malaysia...
Heboh TikToker Malaysia Hilang di Hutan Bandung, Ternyata Hanya Konten Medsos
Kantor Pemuda Pancasila...
Kantor Pemuda Pancasila Jabar Diserang Massa Ormas, 3 Kendaraan Rusak, Beberapa Anggota Dilarikan ke RS
Densus 88 Amankan Tiga...
Densus 88 Amankan Tiga Terduga Teroris Jaringan MIT di Palu
4 Pelaku Penculikan...
4 Pelaku Penculikan IRT di Antapani Bandung Ditangkap, Motif Diduga Sakit Hati
IRT di Antapani Masih...
IRT di Antapani Masih Syok dan Menangis usai 8 Jam Dibawa Penculik Keliling Bandung
Bandung Geger! Wanita...
Bandung Geger! Wanita Diduga Diculik Pria Berpistol usai Pulang dari Arisan
Nyoblos di Bandung,...
Nyoblos di Bandung, Ridwan Kamil Harap Pemimpin Jabar ke Depan Dapat Lanjutkan Prestasi
2 Kecamatan di Kabupaten...
2 Kecamatan di Kabupaten Bandung Terendam Banjir, BPBD Imbau Warga Waspada
Rekomendasi
Trump Dipukul Wajahnya...
Trump Dipukul Wajahnya dengan Mikrofon oleh Reporter, Langsung Beri Tatapan Maut
Perbandingan Kekuatan...
Perbandingan Kekuatan Timnas Indonesia vs Australia yang Kehilangan 6 Starternya
Penerapan KUHP Baru...
Penerapan KUHP Baru 2026, LBH Ansor: Semangat Lepas dari Warisan Kolonial
Berita Terkini
Menham Natalius Pigai...
Menham Natalius Pigai Usulkan 3 Hukuman Sekaligus untuk Mantan Kapolres Ngada
1 jam yang lalu
Banjir Muarojambi Meluas,...
Banjir Muarojambi Meluas, 7 Kecamatan Terendam
2 jam yang lalu
Gempa M5,2 Guncang Bayah...
Gempa M5,2 Guncang Bayah Banten, Dirasakan hingga Bogor
3 jam yang lalu
Ini Tarif PBJT Jasa...
Ini Tarif PBJT Jasa Perhotelan saat Inap di Hotel Jakarta, Wajib Tahu
3 jam yang lalu
Kisah Penangkapan Crazy...
Kisah Penangkapan Crazy Rich Kiai Murmo yang Memicu Kemarahan Pangeran Diponegoro Kepada Belanda
3 jam yang lalu
Bangunan Liar di Bantaran...
Bangunan Liar di Bantaran Kali Bekasi Dibongkar, Kades Kritik Dedi Mulyadi Otoriter: Bukan Zaman Penjajah Ini
5 jam yang lalu
Infografis
Pemain Termahal di Asia...
Pemain Termahal di Asia Tenggara 2025, Indonesia Mendominasi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved