Keren! Penyandang Disabilitas jadi Barista di Cafe Mapalus Manado

Kamis, 08 Desember 2022 - 16:11 WIB
loading...
Keren! Penyandang Disabilitas...
Penyandang disabilitas dengan penuh semangat, menjadi barista dan koki di Cafe Mapalus Manado. Foto/MPI/Subhan Sabu
A A A
MANADO - Siapa bilang penyandang disabilitas tidak dapat bekerja secara profesional? Buktinya, di Kota Manado, Sulawesi Utara (Sulut), para penyandang disabilitas justru mampu bekerja profesional sebagai barista dan koki.



Para penyandang disabilitas tersebut, bekerja secara profesional di Cafe Mapalus Manado. Setidaknya ada 10 penyandang disabilitas, seperti tuna netra, dan tuna daksa yang bekerja di cafe tersebut.



Cafe ini merupakan bentukan Kementerian Sosial, melalui Sentra Tumou Tou Manado, yang membentuk Sentra Kreatif Atensi (SKA). Salah satu unit usaha dalam SKA tersebut, adalah Cafe Mapalus.



Kepala Sentra Tumou Tou Manado, Kamsiaty Rotty mengatakan, Cafe Mapalus ini dibentuk untuk memberdayakan para penyandang disabilitas, antara lain penyandang tuna daksa, tuna netra, serta para lansia.

"Jadi yang di sini pekerjanya adalah semua penyandang disabilitas, ada tuna daksa, dan ada juga tuna netra. Selain itu, kita juga memasarkan hasil kreatifitas para lansia seperti kue, maupun dabu-dabu di cafe ini," ujar Kamsiaty.

Hasil penjualan yang didapat dari Cafe Mapalus tersebut, kata Kamsiaty semuanya milik para penyandang disabilitas yang bekerja di cafe itu. "Mereka ini kami berdayakan, agar mereka mendapat hasil. Hasil yang didapat di sini, 100 persen buat mereka, bukan buat kantor atau siapa, tapi buat mereka penyandang disabilitas," tegasnya.

Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
HUT Ke-25 BMI Gelar...
HUT Ke-25 BMI Gelar Pelatihan Cukil Lino untuk Penyandang Disabilitas
Anggota DPRD dari Partai...
Anggota DPRD dari Partai Perindo Rangkul Penyandang Disabilitas Majukan Timor Tengah Selatan
PosIND Pastikan Penyaluran...
PosIND Pastikan Penyaluran Bansos PKH dan Sembako di Garut Tepat Sasaran
Gempa M6,0 Guncang Halmahera,...
Gempa M6,0 Guncang Halmahera, Terasa hingga Manado
Pramono Bakal Bangun...
Pramono Bakal Bangun Sekolah Khusus Disabilitas di Setiap Kota dan Kabupaten Jakarta
Kantorpos Cililin Salurkan...
Kantorpos Cililin Salurkan Bansos PKH dan Sembako Tahap 3 dan 4 ke 2195 KPM
Salurkan Bansos PKH...
Salurkan Bansos PKH dan Sembako di Batam, kantorpos Tuai Apresiasi KPM
Kasus Pelecehan Agus...
Kasus Pelecehan Agus Buntung, Polisi Endus Keterlibatan Ibu Kandung
Bansos Atensi Yapi,...
Bansos Atensi Yapi, Penerima Terbantu Diantarkan Langsung Petugas Kantorpos
Rekomendasi
Revisi UU Sisdiknas,...
Revisi UU Sisdiknas, Wakil Ketua Komisi X: Pemerintah Pusat Akan Ambil Alih Tata Kelola Guru
Kondisi Genetik Langka,...
Kondisi Genetik Langka, Gadis Ini Tak Merasakan Sakit Bahkan usai Ditabrak Mobil
Hamas Senang Trump Cabut...
Hamas Senang Trump Cabut Rencana AS Usir Warga Gaza
Berita Terkini
Persekusi di Garut Bentuk...
Persekusi di Garut Bentuk Ekspresi Keagamaan Berlebihan
21 menit yang lalu
Menteri ATR/BPN Serahkan...
Menteri ATR/BPN Serahkan 42 Sertifikat HPL Seluas 32.000 Hektare kepada KSAD
50 menit yang lalu
Kompolnas Dengar Eks...
Kompolnas Dengar Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Segera Ditetapkan sebagai Tersangka
1 jam yang lalu
Jejak Karier AKBP Heti...
Jejak Karier AKBP Heti Patmawati, Polwan dengan Penugasan Baru sebagai Kapolres Lampung Timur
1 jam yang lalu
Pencurian Bermodus Tukar...
Pencurian Bermodus Tukar Uang di Apotek Cisalak Depok, Pelaku Gasak Rp1,4 Juta
1 jam yang lalu
14 Ton MinyaKita Palsu...
14 Ton MinyaKita Palsu Disita Polda Jatim karena Diisi Minyak Curah
1 jam yang lalu
Infografis
Negara Paling Korup...
Negara Paling Korup di Asia Tenggara versi Transparency International
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved