10 Peninggalan Kerajaan Majapahit yang Masih Ditemui Keberadaannya hingga Sekarang

Selasa, 06 Desember 2022 - 11:02 WIB
loading...
A A A
4. Situs Trowulan

Situs Trowulan terletak di Kecamatan Trowulan Kabupaten Mojokerto. Situs ini menjadi bagian dari peninggalan Majapahit yang dijadikan tempat tinggal, karena ada banyak temuan pasar, sawah, dan lain sebagainya.

Baca juga : Nestapa Lembu Sora Mati sebagai Pemberontak Kerajaan Majapahit

5. Candi Penataran

Candi penataran terletak di Kecamatan Nglegok Kabupaten Blitar. Candi ini berdiri pada abad ke 12 dan sering dikunjungi oleh Raja Hayam Wuruk.

6. Candi Jabung

Candi Jabung terletak di Dusun Jabung, Kecamatan Paiton, Kabupaten Probolinggo. Candi ini berdiri pada 1354 M dan saat ini dijadikan objek pariwisata yang tak sepi pengunjung.

7. Candi Wringin Lawang

Candi ini terletak di Desa Jati Pasar, Kecamatan Trowulan, Kabupaten Mojokerto. Candi ini berbentuk seperti gapura yang berfungsi sebagai pintu masuk para bangsawan kerajaan.

8. Candi Brahu
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.8237 seconds (0.1#10.140)