PDIP Sulsel Target 5 Kursi DPR RI Senayan di Pemilu 2024

Jum'at, 14 Oktober 2022 - 08:34 WIB
loading...
PDIP Sulsel Target 5...
Ketua DPD PDIP Sulsel Andi Ridwan Wittiri bersama jajarannya saat menutup acara Rakorda III di Hotel Claro, Makassar, Kamis malam (13/10/2022). Foto: SINDOnews/Anicolha
A A A
MAKASSAR - Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Sulawesi Selatan menarget peningkatan raihan kursi pada Pemilu 2024 mendatang. Hal itu merupakan hasil dan rekomendasi Rapat Kerja Daerah (Rakerda) III.

Ketua PDIP Sulsel, Andi Ridwan Wittiri mengatakan, pada Pemilu 2024 nanti, partainya menargetkan lima kursi untuk DPR RI. Target tersebut meningkat dua dari sebelumnya yang hanya menyumbang tiga kursi.

“Target kursi 2024, DPR RI target 5 kursi. Untuk dapil (daerah pemilihan) 1 tetap bertahan 1, dapil II kita target dua dan dapil III menambah jadi 2,” ujarnya saat penutupan Rakerda PDIP Sulsel di Hotel Claro Makassar, kemarin.



Target peningkatan kursi juga dibidik untuk tingkat DPRD Sulsel, yakni 12 kursi yang sebelumnya, hanya memiliki 8 kursi di DPRD Sulsel. "DPRD Sulsel target dari 8 menjadi 12 kursi. Dapil 11 kita target tambah 2," kata anggota DPR RI ini.

Untuk target DPRD kabupaten/kota, PDIP Sulsel menargetkan total 106 kursi. Jumlah ini naik sekitar dua kali lipat daripada raihan sebelumnya yang hanya 63 kursi.



ARW menyebutkan, untuk mewujudkan target tersebut, PDIP Sulsel mengeluarkan rekomendasi eksternal hasil Rakerda yakni terus berjuang memastikan, mengarahkan, mengawal dan mengamankan kebijakan-kebijakan Politik Pemerintah agar tetap mengandung satu arah, satu tujuan.

PDIP Sulawesi Selatan sepenuhnya berkomitmen menjadikan desa kuat sebagai taman sari kemajuan nusantara, kehidupan kebangsaan yang penuh dengan persatuan, gotong royong dan berkebudayaan sehingga Indonesia yang kuat dan berdaulat sesuai tujuan bernegara akan terwujud

Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
DPW Perindo Papua Gelar...
DPW Perindo Papua Gelar Buka Puasa Bersama, Pererat Silaturahmi dan Konsolidasi Partai
Konsolidasi Kader PDIP...
Konsolidasi Kader PDIP Tangsel, Komitmen Wujudkan Tiga Pilar Partai
Usai Konsolidasi, DPW...
Usai Konsolidasi, DPW Partai Perindo Jakarta Bagi-bagi Takjil
DPR Dorong Percepatan...
DPR Dorong Percepatan Kawasan Ekonomi Khusus dan Pelabuhan Tanjung Carat Banyuasin
Hasil Survei: Cakada...
Hasil Survei: Cakada dari PDIP Berpotensi Keok di Dapil Jawa Barat XI
Hasil Survei: Cakada...
Hasil Survei: Cakada KIM Plus Unggul di Basis PDIP Jabar Buntut Pindahnya Maruarar
Partai Perindo Gelar...
Partai Perindo Gelar Konsolidasi dan Temu Kader se-Sultra Menangkan Pilkada Kota Kendari
Prabowo Ajukan RUU Perampasan...
Prabowo Ajukan RUU Perampasan Aset Masuk Prolegnas, Pengamat: Bukti Serius Lawan Korupsi
Hasto: Sitti Rohmi Djalilah...
Hasto: Sitti Rohmi Djalilah Penerus Perjuangan Maulana Syekh Zainuddin Abdul Madjid
Rekomendasi
Pertamina Regional Jawa...
Pertamina Regional Jawa Catatkan Produksi Minyak 54,2 MBOPD di 2024
1.967 CASN Mengundurkan...
1.967 CASN Mengundurkan Diri, Ini Alasannya
Blokir Anggaran IKN...
Blokir Anggaran IKN Rp10 Triliun Dibuka, Proyek Tol hingga Istana Wapres Lanjut Lagi
Berita Terkini
Ngaku Bos Perusahaan,...
Ngaku Bos Perusahaan, IRT di Tangsel Sewa 5 Mobil Rental lalu Digadai Ratusan Juta
29 menit yang lalu
Polres Tangerang: Ada...
Polres Tangerang: Ada Luka Benda Tajam di Wajah dan Tangan Mayat Dalam Karung
29 menit yang lalu
Kasus Dugaan KDRT, Suami...
Kasus Dugaan KDRT, Suami Selebgram Adelia Septa Ditahan
1 jam yang lalu
Toko Bangunan di Jalan...
Toko Bangunan di Jalan Pahlawan Bandung Ludes Terbakar, Kerugian Capai Rp2 Miliar
2 jam yang lalu
Gelar Reses, Legislator...
Gelar Reses, Legislator Partai Perindo Edi Hariyanto Komitmen Perjuangkan Harapan Warga Bengkulu
3 jam yang lalu
Peringati Hari Tari...
Peringati Hari Tari Dunia, Solo Menari 2025 Bakal Digelar di Taman Balekambang
3 jam yang lalu
Infografis
5 Negara dengan Netizen...
5 Negara dengan Netizen Paling Tidak Sopan di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved