8 Kambing Kurban Raib Misterius, Ternyata Dinaikkan Mobil Avanza dan Dibawa Kabur Pencuri

Jum'at, 24 Juni 2022 - 20:32 WIB
loading...
A A A
Dari kasus tersebut, pihaknya berhasil mengamankan 3 orang pelaku. Masing-masing adalah HM warga Srandakan, Bantul; SM warga Semanu, Gunungkidul dan TB yang merupakan warga Gamping, Sleman. Mereka kini berada di balik jeruji besi untuk mempertanggungjawabkan perbuatannya.

Kapolsek menambahkan, dari hasil pemeriksaan, diketahui bahwa para pelaku beraksi dengan membagi peran masing-masing. Mereka telah memonitor sebelumnya, dan baru beraksi saat kandang ditinggal penjaganya. Kebetulan aktivitas para penjaga kandang selalu sama setiap harinya.

"TB bertugas memantau situasi kandang. Dia bertugas melakukan pengamatan perilaku penjaga di kandang tersebut sehingga bisa diketahui titik kelemahannya," terang dia.

Dari pengamatan TB didapat informasi penjaga lengah ketika waktu maghrib, yaitu ketika para penjaga sedang bebersih di rumah dan sholat magrib. Sehingga di waktu tersebut para pelaku menggunakan kesempatan untuk melancarkan aksinya.

Selain mengamati, TB juga bertugas merusak pagar seng untuk masuk ke area kandang. Selain itu, merusak pintu gembok kandang menggunakan linggis. Sementara SM berperan sebagai sopir yang mengemudikan mobil Avanza sewaan, agar berada di posisi dekat dengan kandang.



Sementara HM berperan mencabut kabel listrik yang tersambung dengan sirkuit kamera, di area kandang. Sehingga meskipun kandang ini memiliki kamera pengintai, namun tidak bisa berfungsi karena kabelnya telah dicabut oleh salah satu pelaku

"Mereka cukup pintar, setelah kabel CCTV dirusak, Kambing diambil dari kandang lalu dibopong oleh pelaku menuju mobil," ucapnya.

Kambing rencana mau dijual ke tengkulak yang juga sahabat dari salah satu tersangka. Ketiganya dijerat Pasal 363 KUHP dengan ancaman tujuh tahun penjara.
(shf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Pencurian Bermodus Tukar...
Pencurian Bermodus Tukar Uang di Apotek Cisalak Depok, Pelaku Gasak Rp1,4 Juta
Kecanduan Judi Slot,...
Kecanduan Judi Slot, Pegawai SPBU di Lampung Utara Nekat Curi Uang BBM Rp170 Juta
135 Warga Sleman Dilarikan...
135 Warga Sleman Dilarikan ke RS Akibat Keracunan Es Krim dan Krecek Hajatan Pernikahan
Kakak Bunuh Bos Mandor...
Kakak Bunuh Bos Mandor di Sumsel Gara-gara Adik Ditampar karena Curi Sawit
Rumah Dibobol Maling,...
Rumah Dibobol Maling, Pejabat di Lampung Kehilangan Emas Senilai Rp3,5 Miliar
Kecanduan Judi Online...
Kecanduan Judi Online dan Narkoba, Pria di Lubuklinggau Kuras Harta Tantenya
Modus Bisa Bikin Hamil,...
Modus Bisa Bikin Hamil, Ibu Rumah Tangga di Lubuklinggau Ditangkap Polisi
Demi Judi Online, 2...
Demi Judi Online, 2 Pria di Pangkalpinang Curi Minyak Goreng hingga Gula Pasir
Keterlaluan! Leher Dua...
Keterlaluan! Leher Dua Bocah Usia 8 dan 7 Tahun Dirantai Ayah Kandung karena Dituduh Curi Uang Buat Jajan
Rekomendasi
TBS Energi Tumbuh Positif...
TBS Energi Tumbuh Positif di Tengah Transformasi Bisnis Berkelanjutan
Budaya Malu Korupsi...
Budaya Malu Korupsi Terkenal di Jepang, Mengapa Indonesia Tak Bisa Meniru?
Jaga Iklim Investasi,...
Jaga Iklim Investasi, Pemerintah Harus Berikan Kepastian Hukum Industri Sawit
Berita Terkini
Awal Ramadan, Pos Indonesia...
Awal Ramadan, Pos Indonesia Salurkan Bansos PKH dan Program Sembako di Bogor
37 menit yang lalu
Peduli Sesama, Partai...
Peduli Sesama, Partai Perindo Sumba Barat Daya Ringankan Beban Keluarga Korban Sambaran Petir
48 menit yang lalu
3 Gerbong di Stasiun...
3 Gerbong di Stasiun Tugu Ternyata Dibakar, Motif Pelaku Terungkap
50 menit yang lalu
Persekusi di Garut Bentuk...
Persekusi di Garut Bentuk Ekspresi Keagamaan Berlebihan
1 jam yang lalu
Menteri ATR/BPN Serahkan...
Menteri ATR/BPN Serahkan 42 Sertifikat HPL Seluas 32.000 Hektare kepada KSAD
1 jam yang lalu
Kompolnas Dengar Eks...
Kompolnas Dengar Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Segera Ditetapkan sebagai Tersangka
1 jam yang lalu
Infografis
3 Fakta Hubungan Amerika...
3 Fakta Hubungan Amerika Serikat dan Ukraina Sudah Memburuk
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved