Murka Niat Rujuk Ditolak, Pria di Bengkulu Bakar Rumah Mertua

Rabu, 02 Maret 2022 - 13:36 WIB
loading...
Murka Niat Rujuk Ditolak,...
Tersangka SO, yang membakar rumah mertuanya di Desa Selali, Kecamatan Pino Raya, Bengkulu Selatan ditangkap. Foto/iNews TV/Demon Fajri
A A A
BENGKULU SELATAN - Seorang pria berinisial SO, warga Bengkulu Selatan, Bengkulu ditangkap polisi usai nekat membakar rumah mertuanya, Supandi (66) di Desa Selali, Kecamatan Pino Raya.

Pembakaran rumah Supandi itu diduga dipicu kekesalan pelaku yang ditolak untuk rujuk dengan istrinya. Akibat penolakan itu, terduga pelaku pun nekat membakar rumah mertuanya tersebut.



Awalnya pelaku mengunci pintu depan dari luar, mematikan aliran listrik di rumah. Selanjutnya pelaku menyiram tumpukan padi yang berada di teras rumah mertuanya dengan bahan bakar minyak (BBM) jenis Pertalite, sebanyak lima liter.

Pelaku pun langsung membakar rumah mertuanya. Usai membakar pelaku langsung melarikan diri.

Kasat Reskrim Polres Bengkulu Selatan, Iptu Fajri Chaniago mengatakan, dugaan sementara terduga pelaku membakar rumah mertuanya, lantaran ditolak oleh istrinya dan mertuanya untuk rujuk.



"Terduga pelaku diduga sudah pisah ranjang dengan istrinya. Diduga karena ditolak untuk rujuk sama mertua dan istrinya, terduga pelaku membakar rumah mertuanya," kata Fajri, Rabu (2/3/2022).



Tak terima atas perbuatan terduga pelaku, mertuanya melaporkan kejadian tersebut ke Mapolsek Pino Raya, Polres Bengkulu Selatan, Polda Bengkulu. Saat ini pelaku sudah diamankan di Polsek Pino Raya.
(shf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Mantan Gubernur Bengkulu...
Mantan Gubernur Bengkulu Ridwan Mukti Ditahan terkait Kasus Korupsi Izin Kebun Sawit
Aksi Pembakaran Rumah...
Aksi Pembakaran Rumah di Puncak Jaya, Ini Reaksi Satgas Operasi Damai Cartenz
Enggano Bengkulu Diguncang...
Enggano Bengkulu Diguncang Gempa Magnitudo 5,0
Kisah Pergolakan di...
Kisah Pergolakan di Kraton Jogja usai Sri Sultan HB IV Wafat di Usia Muda
Konflik Keluarga, Akses...
Konflik Keluarga, Akses Rumah Warga di Banjaran Bandung Tertutup Tembok 1,5 Meter
Kejati Bengkulu Tangkap...
Kejati Bengkulu Tangkap Buronan Korupsi Tukin Prajurit TNI, Negara Rugi Rp9,5 Miliar
Gempa M4,5 Guncang Enggano...
Gempa M4,5 Guncang Enggano Bengkulu, BMG: Hati-hati Gempa Susulan
Anak Manja Plus Pengangguran...
Anak Manja Plus Pengangguran Bakar Rumah Orang Tuanya Gegara Tak Dibelikan Motor
Singasari Disatukan...
Singasari Disatukan lagi oleh Ranggawuni dan Mahisa Campaka usai Konflik Keluarga Turun-temurun
Rekomendasi
14 Tahun Dipimpin Ririek,...
14 Tahun Dipimpin Ririek, Telkom Akselerasi Transformasi untuk Perkuat Ekosistem Digital Nasional
SIG Pasok 76.000 Ton...
SIG Pasok 76.000 Ton Semen Dukung Pembangunan Bendungan Sidan di Bali
Hamas Siap Serahkan...
Hamas Siap Serahkan Tawanan Israel dan 4 Jasad yang Ditahan di Gaza
Berita Terkini
2 Pejabat Disdik Sumut...
2 Pejabat Disdik Sumut Terjaring OTT Korupsi Dana BOS, Kejaksaan Sita Rp319 Juta
5 jam yang lalu
Heboh! Dipepet Motor...
Heboh! Dipepet Motor Anggota Patwal Polres Bogor di Jalur Puncak, Pengendara Terjungkal
7 jam yang lalu
Pangdam XIV Hasanuddin...
Pangdam XIV Hasanuddin Dukung Smelter Ceria Group Jadi Perusahaan Level Dunia
7 jam yang lalu
Mantan Gubernur Maluku...
Mantan Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Kasuba Meninggal Dunia
8 jam yang lalu
Kepala Sekolah SDN 02...
Kepala Sekolah SDN 02 Srogol Apresiasi Kegiatan Literasi MNC Peduli dan MNC Land
9 jam yang lalu
Matangkan Jakarta Kota...
Matangkan Jakarta Kota Global, QRIS Tap dengan NFC Resmi Diterapkan di MRT
10 jam yang lalu
Infografis
5 Anggota NATO Terlemah...
5 Anggota NATO Terlemah di 2025, Ada Negara Paling Aman di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved