PPKM Lutra Naik ke Level II, Masyarakat Diimbau Perketat Prokes

Jum'at, 25 Februari 2022 - 19:51 WIB
loading...
PPKM Lutra Naik ke Level...
Kemenkes Republik Indonesia menetapkan Kabupaten Lutra ke dalam PPKM level II. Hal itu itu diketahui berdasarkan asesmen Kemenkes per tanggal 23 Februari 2022. Foto/Ilustrasi/SINDOnews
A A A
LUWU UTARA - Kementerian Kesehatan (Kemenkes) Republik Indonesia menetapkan Kabupaten Luwu Utara (Lutra) ke dalam Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) level II. Hal itu itu diketahui berdasarkan asesmen Kemenkes per tanggal 23 Februari 2022.

Beberapa indikator asesmen yang tadinya berada pada tingkat I, kini naik menjadi tingkat II. Dua di antaranya yakni kasus konfirmasi dan transmisi komunitas. Sementara testing tracing, dan treatment masih memadai. Laju rawat inap juga naik ke tingkat II.



Di Provinsi Sulawesi Selatan, ada empat kabupaten level II. Selain Lutra , tiga kabupaten lainnya adalah Bantaeng, Wajo, dan Sinjai. “Asesmen Kemenkes per tanggal 23 Februari 2022, Luwu Utara level II,” kata Jubir Satgas Penanganan Covid-19 Lutra, Komang Krisna, Jumat (25/2/2022).

Dengan situasi penyebaran Covid-19 saat ini, masyarakat diimbau tidak melonggarkan protokol kesehatan (prokes). Pasalnya, diprediksi puncak kasus akan terjadi pada akhir Maret 2022. “Waspada! Perketat protokol kesehatan dan masifkan vaksinasi,” ujar dia mengingatkan.

Berdasarkan data yang dikeluarkan Satgas Penanganan Covid-19 Lutra per Kamis (24/2/2022), terdapat penambahan 33 kasus baru dan 7 orang dinyatakan sembuh. Jadi, total kasus aktif sampai saat ini mencapai 86 orang, 19 orang di antaranya dirawat di RS, selebihnya isolasi mandiri.



(tri)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Banjir Luwu Utara Bikin...
Banjir Luwu Utara Bikin 5 Desa Terisolasi 3 Bulan, Pemerintah Tutup Mata?
Konsisten Dukung Program...
Konsisten Dukung Program Pemerintah, SiCepat Raih Penghargaan BAZNAS dan PPKM Award
Belanja Online Jadi...
Belanja Online Jadi Gaya Hidup, E-Commerce Diyakini AkanTetap Tumbuh
PPKM Berakhir, Pusat...
PPKM Berakhir, Pusat Kuliner Baru Lahir di Perbatasan Banten
Pemberlakuan PPKM Dicabut,...
Pemberlakuan PPKM Dicabut, Masker Bakal Tak Wajib di Solo
Rekor Terendah Sepanjang...
Rekor Terendah Sepanjang Pandemi, Tambahan Kasus COVID-19 di Bali Hanya 8 Orang
Pertimbangkan Arus Mudik,...
Pertimbangkan Arus Mudik, Siswa di KBB Masuk Sekolah Mulai 12 Mei
Masih PPKM Level 3,...
Masih PPKM Level 3, Polisi Berlakukan Ganjil Genap di Kota Bandung
Kabar Baik, COVID-19...
Kabar Baik, COVID-19 di Bali Turun ke Angka 3 Digit
Rekomendasi
Belanja Pemerintah Pusat...
Belanja Pemerintah Pusat Tembus Rp211,5 Triliun, Paling Boros Buat Gaji PNS dan Bansos
Kondisi Genetik Langka,...
Kondisi Genetik Langka, Gadis Ini Tak Merasakan Sakit Bahkan usai Ditabrak Mobil
Revisi UU Sisdiknas,...
Revisi UU Sisdiknas, Wakil Ketua Komisi X: Pemerintah Pusat Akan Ambil Alih Tata Kelola Guru
Berita Terkini
Persekusi di Garut Bentuk...
Persekusi di Garut Bentuk Ekspresi Keagamaan Berlebihan
27 menit yang lalu
Menteri ATR/BPN Serahkan...
Menteri ATR/BPN Serahkan 42 Sertifikat HPL Seluas 32.000 Hektare kepada KSAD
56 menit yang lalu
Kompolnas Dengar Eks...
Kompolnas Dengar Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Segera Ditetapkan sebagai Tersangka
1 jam yang lalu
Jejak Karier AKBP Heti...
Jejak Karier AKBP Heti Patmawati, Polwan dengan Penugasan Baru sebagai Kapolres Lampung Timur
1 jam yang lalu
Pencurian Bermodus Tukar...
Pencurian Bermodus Tukar Uang di Apotek Cisalak Depok, Pelaku Gasak Rp1,4 Juta
1 jam yang lalu
14 Ton MinyaKita Palsu...
14 Ton MinyaKita Palsu Disita Polda Jatim karena Diisi Minyak Curah
1 jam yang lalu
Infografis
Respons China saat AS...
Respons China saat AS Hendak Jual Jet Tempur F-35 ke India
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved