PA 212 Ajak TNI dan Masyarakat Jaga Kedamaian serta Persatuan Bangsa

Rabu, 23 Februari 2022 - 08:30 WIB
loading...
PA 212 Ajak TNI dan...
Ketua Umum Persaudaraan Alumni (PA) 212 Slamet Maarif. Foto/Dok/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Ketua Umum Persaudaraan Alumni (PA) 212 Slamet Maarif yang sering di sapa USM mengajak tentara, ulama, dan masyarakat khususnya umat Islam terus menjaga persatuan dan kesatuan bangsa . Hal itu disampaikan Slamet dalam keterangannya di Jakarta, Selasa 22 Februari 2022.

“Jangan sampai kita terpecah belah dan mau diadu domba. Mari kita junjung tinggi persatuan dan kesatuan bangsa ini. Ini harus terus dirawat secara bersama-sama,” ujar Slamet.

Menurut Slamet, umat Islam tidak boleh terpancing emosi oleh hasutan dan provokasi oleh sekelompok orang yang ingin membenturkan TNI dengan umat. Hubungan baik umat Islam dan tentara yang selama ini terbagun secara masif tidak bisa dipecah oleh siapapun dan kelompok manapun.



“Sebab, hubungan umat Islam dan Tentara sudah baik. Kami dan tentara sering bergandengan tangan kerja-kerja sosial membantu masyarakat, bahkan dalam acara tiga kali Reuni 212 pun TNI selalu membantu pengamanan bersam Polri,“ katanya.

Slamet mencontohkan, solidaritas umat Islam dan tentara itu dapat dilihat ketika ada bencana alam di sejumlah daerah. “Di sana kami dan tentara kerja-kerja sosial bareng untuk membantu masyarakat,” katanya.

Eka Gumilar sebelumnya meminta ulama, umat Islam, dan tentara terus bersatu padu menjaga persatuan dan kesatuan bangsa. Bahkan, Eka mendorong digelar forum diskusi soal kebangsaan antara ulama dan TNI secara intens.

“Karena pertahanan yang kuat sebuah negara adalah bersatunya antara ulama dan umaro,” ujar Eka kepada wartawan, Jumat 4 Februari 2022.
(mhd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kisah Pilu Bapak Intelijen...
Kisah Pilu Bapak Intelijen Indonesia hingga Memendam Dendam ke Penguasa di Akhir Hayat
Demo Lido Disinyalir...
Demo Lido Disinyalir Sarat Provokasi dan Iming iming Uang
Hadiri Pleno KPU Rokan...
Hadiri Pleno KPU Rokan Hilir, Kapolda Riau Ajak Jaga Persatuan dan Kedamaian
Habib Rizieq Serukan...
Habib Rizieq Serukan PA 212 Dukung Pemerintahan Prabowo-Gibran, tapi Tetap Kritis
Pilkada Serentak 2024,...
Pilkada Serentak 2024, Mantan Napiter: Jaga Kesatuan dan Persatuan NKRI
TNI Bersama Warga Sinergi...
TNI Bersama Warga Sinergi Amankan Distrik Sugapa di Intan Jaya
Satgas Yonif Raider...
Satgas Yonif Raider 509 Patroli dan Bagikan Sembako pada Warga Bilogai
Kisah Jenderal Wismoyo...
Kisah Jenderal Wismoyo Arismunandar, Prajurit Kopassus yang Selalu Puasa dan Salat Malam meski di Medan Tempur
Pangdam Hasanuddin yang...
Pangdam Hasanuddin yang Tembus Bintang 4, Nomor 2 Jadi Panglima TNI setelah 14 Tahun Lepas Baju Militer
Rekomendasi
Trump Dipukul Wajahnya...
Trump Dipukul Wajahnya dengan Mikrofon oleh Reporter, Langsung Beri Tatapan Maut
PT Timah Gugat UU Tipikor...
PT Timah Gugat UU Tipikor Terkait Vonis Ganti Rugi, Pakar Hukum: Kontraproduktif
Pakar Hukum Pidana Soroti...
Pakar Hukum Pidana Soroti Potensi Overpenalization dalam Gugatan PT Timah ke MK
Berita Terkini
Menham Natalius Pigai...
Menham Natalius Pigai Usulkan 3 Hukuman Sekaligus untuk Mantan Kapolres Ngada
29 menit yang lalu
Banjir Muarojambi Meluas,...
Banjir Muarojambi Meluas, 7 Kecamatan Terendam
1 jam yang lalu
Gempa M5,2 Guncang Bayah...
Gempa M5,2 Guncang Bayah Banten, Dirasakan hingga Bogor
2 jam yang lalu
Ini Tarif PBJT Jasa...
Ini Tarif PBJT Jasa Perhotelan saat Inap di Hotel Jakarta, Wajib Tahu
2 jam yang lalu
Kisah Penangkapan Crazy...
Kisah Penangkapan Crazy Rich Kiai Murmo yang Memicu Kemarahan Pangeran Diponegoro Kepada Belanda
3 jam yang lalu
Bangunan Liar di Bantaran...
Bangunan Liar di Bantaran Kali Bekasi Dibongkar, Kades Kritik Dedi Mulyadi Otoriter: Bukan Zaman Penjajah Ini
4 jam yang lalu
Infografis
Bacaan Niat Zakat Fitrah...
Bacaan Niat Zakat Fitrah Beserta Bahasa Arab, Latin, dan Artinya
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved