Menahan Tangis, Kepala SMKN 2 Tondano Sesalkan Ulah Siswanya Tantang Kapolsek Berkelahi

Kamis, 04 November 2021 - 04:05 WIB
loading...
Menahan Tangis, Kepala...
Kepala SMK Negeri 2 Tondano, Fice S Lompoliuw memperlihatkan dua siswanya dalam lampiran kertas kepada wartawan, Rabu (3/11/2021). Foto: MPI/Subhan Sabu
A A A
MINAHASA - Kepala SMK Negeri 2 Tondano, Minahasa , Sulut, Fice S Lompoliuw tampak menahan tangis, matanya berkaca-kaca saat menceritakan ulah dua siswanya berinisial SFS dan AS .

Ulah dua siswanya yang viral itu karena menantang Kapolsek Toulimambot, Polres Minahasa, Iptu Jenner Robinhood Sinaga berkelahi.

Sang Kasek mengaku kaget mendengar kejadian tersebut. “Yang saya sesali selaku pimpinan karena kedua anak ini bukan anak yang nakal, tidak ada kasus selama ini, baik wali kelas di kelas 12 dan juga guru BK, tapi itulah kejadian yang memang tidak diinginkan oleh kami semua terlebih pihak sekolah,” kata Fice S Lompoliuw, Rabu (3/11/2021).



Dia juga mengaku kedua siswa masing-masing SFS dan AS merupakan siswa yang manis di sekolah dan tidak ada catatan buruk di sekolah.

Meski demikian kata dia, pihak sekolah tetap menindaklanjuti permasalahan tersebut. Meski kejadiaannya sudah di luar jam sekolah, tapi itu tetap menjadi tanggung jawab pihak sekolah karena siswa tersebut adalah siswa SMK 2 Tondano.

Tapi untuk penanganan ini memang sudah dengan kesiswaan, guru BK, Wali Kelas dan juga ketua jurusan sudah memanggil anak tersebut.



“Tapi memang karena kejadian hari Senin dan langsung viral, jadi anak itu sudah tidak datang sekolah, tapi kami sudah berupaya membuat panggilan untuk anak tersebut untuk hadir bersama orang tuanya," tutur Fice.

Namun kata dia, dari pihak Kapolsek dan orang tua serta siswa sudah ada kesepakatan damai, meski sudah damai, pihak sekolah tetap mengambil tindakan tegas bagi kedua siswa tersebut.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Mutasi Polri, Kasat...
Mutasi Polri, Kasat dan Kapolsek di Polres Bogor Digeser, Ini Nama-namanya
Kepala SMAN 1 Cianjur...
Kepala SMAN 1 Cianjur Dinonaktifkan Gara-gara Study Tour ke Bali
Buntut 140 Siswa Gagal...
Buntut 140 Siswa Gagal SNBP, Kepala SMKN 10 Medan Dicopot
Aksi Demo Pelajar Tolak...
Aksi Demo Pelajar Tolak Program MBG di Papua Berujung Kekerasan, JPPI Kecam Tindakan Aparat
Ribuan Pelajar di Wamena...
Ribuan Pelajar di Wamena Gelar Aksi Tolak Program Makan Bergizi Gratis
National Dance Competition...
National Dance Competition Jadi Wadah Asah Bakat Seni Arek-arek Suroboyo
3 Pelaku Pengeroyokan...
3 Pelaku Pengeroyokan Pelajar SMP hingga Tewas di Bandar Lampung Dibekuk
Buntut Guru Supriyani,...
Buntut Guru Supriyani, Mantan Kapolsek dan Kanit Reskrim Polsek Baito Kena Sanksi Demosi
Paskibra Tewas Ditembak...
Paskibra Tewas Ditembak Oknum Polisi, Karangan Bunga Duka Cita Banjiri SMKN 4 Semarang
Rekomendasi
Uni Eropa Dipaksa Mencabut...
Uni Eropa Dipaksa Mencabut Sanksi ke Beberapa Oligarki Rusia
Kisah Raja Kelas Menengah...
Kisah Raja Kelas Menengah Nick Blackwell Meregang Nyawa di Tangan Chris Eubank Jr
Kompolnas Pastikan Sidang...
Kompolnas Pastikan Sidang Etik Bakal Pecat Eks Kapolres Ngada
Berita Terkini
Gempa M5,1 Guncang Barat...
Gempa M5,1 Guncang Barat Daya Bone Bolano Sulawesi Selatan
17 menit yang lalu
Angin Puting Beliung...
Angin Puting Beliung Rusak Puluhan Rumah dan Fasilitas Umum di Indramayu
34 menit yang lalu
Banjir Rendam Ribuan...
Banjir Rendam Ribuan Rumah di Muarojambi, 3 Desa Terisolasi
1 jam yang lalu
Wasiat Arya Wiraraja...
Wasiat Arya Wiraraja Picu Pasukan Jayakatwang Kediri Serang Kerajaan Singasari
3 jam yang lalu
Meresahkan! Geng Motor...
Meresahkan! Geng Motor Keroyok Pemuda hingga Tewas di Minimarket
4 jam yang lalu
Gubernur Khofifah Dukung...
Gubernur Khofifah Dukung Usulan KH M Yusuf Hasyim sebagai Pahlawan Nasional
4 jam yang lalu
Infografis
Putin Tantang AS Kerahkan...
Putin Tantang AS Kerahkan Sistem Rudal Canggih THAAD ke Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved