Sok Jagoan, Anak SMA Diduga Mabuk Tantang Anggota Polisi Berkelahi

Selasa, 02 November 2021 - 13:54 WIB
loading...
Sok Jagoan, Anak SMA...
Tangkapan layar pelajar tantang polisi berkelahi. Foto: Istimewa
A A A
MINAHASA - Dunia maya dihebohkan dengan sebuah video yang memperlihatkan seorang pemuda berseragam SMA terlibat adu mulut dengan seorang anggota polisi.

Dalam video yang berdurasi 2:15 menit itu, terlihat seorang anggota polisi berseragam lengkap saling berhadapan dengan seorang anak berseragam SMA. Terlihat anak tersebut membentak sambil menunjuk ke wajah anggota polisi.

Anggota Polisi tersebut terlihat berusaha menenangkan siswa yang diduga dalam keadaan mabuk itu. Namun, bukannya tenang, siswa SMA itu terlihat menarik seragam anggota polisi itu disaksikan oleh warga sekitar.



"Angka jo kek, adoh. Kypa ini polisi dorang cuma ja bermain akang, percuma baju tugas (Angkat saja. Kenapa ini polisi mereka hanya permainkan, percuma baju tugas)," kata narasi dalam video yang diduga merekam kejadian tersebut," dikutip SINDOnews, Selasa (2/11/2021).

Siswa tersebut kemudian kembali menarik seragam anggota polisi itu. Tidak lama kemudian datang seorang pemuda menggunakan pakaian hitam-hitam mendekat dan berusaha mendekati anggota polisi itu.

Namun, kedua temannya yang berseragam SMA itu berusaha menahannya. Sambil berontak, pria berpakaian serbahitam itu terdengar memaki-maki anggota polisi itu sambil menantangnya untuk berkelahi.



"Sini ngana, baku bage torang dua (Sini Kamu, baku pukul kita berdua)," kata dia.

Aksi dalam video tersebut diduga terjadi di Terminal Tondano, Kabupaten Minahasa, Provinsi Sulawesi Utara, Senin (01/11/2021) sekira pukul 15.30 Wita.
(hsk)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kanit PPA Polrestabes...
Kanit PPA Polrestabes Makassar Minta Rp10 Juta ke Pelaku Pelecehan, Rp5 Juta untuk Korban dan Rp5 Juta Iptu HR
Kisah Bripka Joko Hadi,...
Kisah Bripka Joko Hadi, Polisi Penggali Kubur Sukarela Selama 23 Tahun bagi Warga Kurang Mampu
Kasus Brigadir AK Diduga...
Kasus Brigadir AK Diduga Bunuh Bayinya Naik Status Penyidikan
9 Polisi Polda Kepri...
9 Polisi Polda Kepri Terlibat Pemerasan Tersangka Narkoba dengan Modus Pinjol
Peras Korban Rp180 Juta,...
Peras Korban Rp180 Juta, Oknum Pengacara di NTB Kena OTT Polisi
Viral! Oknum Polisi...
Viral! Oknum Polisi Cekik dan Ancam Pencari Bekicot di Grobogan
Polisi Usut Warga Perumahan...
Polisi Usut Warga Perumahan Galaxy Bekasi yang Jebol Tembok Pembatas untuk Alirkan Banjir
Mutasi Polri, Kasat...
Mutasi Polri, Kasat dan Kapolsek di Polres Bogor Digeser, Ini Nama-namanya
TNI Diminta Proses Pelaku...
TNI Diminta Proses Pelaku Penyerangan Polres Tarakan secara Terbuka
Rekomendasi
Eliano Reijnders Dikabarkan...
Eliano Reijnders Dikabarkan Masuk Radar Transfer Klub Prancis
Gunakan Satu Kartu E-Toll...
Gunakan Satu Kartu E-Toll untuk Dua Mobil, Pengemudi Kaget Didenda Rp800 Ribu!
Selain 15 Pos Kementerian/Lembaga,...
Selain 15 Pos Kementerian/Lembaga, Komisi I DPR Pertimbangkan TNI Aktif Bisa Jabat di Badan Perbatasan Nasional
Berita Terkini
Bela sang Adik, Penyanyi...
Bela sang Adik, Penyanyi Dangdut Serli KDI Malah Jadi Korban Penganiayaan
30 menit yang lalu
BMKG: Gempa M5,2 Bayah...
BMKG: Gempa M5,2 Bayah Banten Masuk Kategori Megathrust Event, Tak Berpotensi Tsunami
1 jam yang lalu
INH-Komunitas Ojol Rawamangun...
INH-Komunitas Ojol Rawamangun Bersih-bersih Masjid dan Bagikan Makanan Buka Puasa
1 jam yang lalu
Terduga Pembakar Gerbong...
Terduga Pembakar Gerbong KA di Stasiun Tugu Yogya Di-blacklist Tak Boleh Naik Kereta
1 jam yang lalu
PosIND Salurkan Bansos...
PosIND Salurkan Bansos PKH dan Sembako di Tanjungpinang Capai 99%
1 jam yang lalu
Mantan Gubernur Malut...
Mantan Gubernur Malut Abdul Gani Kasuba Meninggal, Ribuan Masyarakat Antar ke Kampung Halaman
1 jam yang lalu
Infografis
Mau Caplok Gaza, Anggota...
Mau Caplok Gaza, Anggota Parlemen AS Ingin Trump Dimakzulkan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved