Resahkan Warga, 5 Pelaku Curanmor Diringkus Tim Gabungan Polresta Manado

Kamis, 21 Oktober 2021 - 17:01 WIB
loading...
A A A
Usai konferensi pers Elvianus Laoli, dan Djafar Alkatiri menyerahkan barang bukti sepeda motor yang berhasil ditemukan kepada para korban, dengan status pinjam pakai. Elvianus Laoli menambahkan, masih ada lima unit kendaraan yang belum diketahui pemiliknya.



"Apabila ada masyarakat yang merasa kehilangan sepeda motor, dipersilahkan untuk mengecek ke Satreskrim Polresta Manado, dengan membawa identitas kendaraan," pungkas Elvianus Laoli.

Sementara itu, Djafar Alkatiri mengapresiasi kinerja Polresta Manado, dan jajaran dalam pengungkapan dan penanganan tindak kejahatan curanmor. "Salut dengan Polresta Manado yang transparan dan terbuka dalam penyidikan kasus. Sehingga memberikan rasa keadilan bagi masyarakat. Polresta Manado hebat," ucap senator asal Sulut ini.
(eyt)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2103 seconds (0.1#10.140)