3.097 Pekerja Keagamaan di Kota Makassar Kini Dilindungi BPJamsostek

Jum'at, 08 Oktober 2021 - 07:33 WIB
loading...
A A A
Dalam sambutannya, Fatmawaty Rusdi menyampaikan dukungan penuh terhadap program yang diselenggarakan BPJamsostek. Hal itu tercermin dari upaya pemerintah yang telah mendaftarkan seluruh tenaga kerja di lingkup Pemkot Makassar pada program perlindungan ketenagakerjaan.

Di antaranya seluruh perangkat RT/RW lingkup Kota Makassar, Non ASN lingkup Pemerintah Kota Makassar, Para Petugas Detector Makassar Recover. Lalu, kali ini, para kekerja keagamaan yang ada di Kota Makassar. Diharapkan, seluruh pekerja di Kota Makassar, baik sektor formal maupun informal mendapatkan jaminan sosial.

"Kami Pemerintah Kota Makassar mendukung program-program BPJamsostek, sehingga seluruh pekerja yang ada di Kota Makassar dapat terlindungi dan terjamin Jaminan Sosialnya," ungkap Fatmawaty.

(agn)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1264 seconds (0.1#10.140)