Siswa Atreasi Ani Ditolak Sekolah, Wabup Maros Sidak SDN 221

Selasa, 21 September 2021 - 21:33 WIB
loading...
A A A


“Kalau dulu memang bisa seperti itu, langsung ke kelas lima. Tapi sekarang itu kan semua terkoneksi NISN ini didapatkan saat orang mulai belajar dan itu tidak berubah-ubah lagi. Jadi bukannya ditolak di sekolah ini, tapi kendalanya seperti itu memang,” terangnya.

Kedepannya, kata dia, Iksan akan tetap diperbolehkan mendapatkan pembelajaran di sekolah itu. Untuk mendapatkan ijazah Sekolah Dasar, Iksan disarankan untuk ikut ujian Paket A. Hanya saja, untuk mengejar ketertinggalan belajarnya, Iksan harus mendapatkan pendidikan dulu di sekolah.

“Jadi untuk melanjutkan ke jenjang Pendidikan selanjutnya, Iksan bisa mengikuti ujian Paket A. Nah setelah itu bisa lanjut ke SMP. Tapi kita berharap Iksan bisa belajar dulu mengejar ketertinggalannya selama ini,” paparnya.
(agn)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2585 seconds (0.1#10.140)