Heboh, Pria di Deli Serdang Tinggalkan Motor Usai Curi HP

Rabu, 07 April 2021 - 20:40 WIB
loading...
Heboh, Pria di Deli...
Petugas Kepolisian memeriksa jendela rumah Sujarman pascakejadian pencurian handphone. Foto: SINDONews/Sartana Nasution
A A A
DELISERDANG - Entah apa yang dipikirkan seorang maling handphone (HP) ini. Mungkin baginya lebih berharga sebuah handphone daripada satu unit sepeda motor yang nilainya jauh lebih mahal.

Pasalnya, rumah Sujarman (46) salah seorang wargaDusun III Desa Sialang Kecamatan Bangun Purba Kabupaten Deli Serdang ,disantroni maling,Rabu (7/4/2021) sekira pukul 03.00 WIB dini hari.

Hp Xiomi Redmi 9 yang sedang dicharger oleh anak Sujarman, Fina Rahayu (21) di tempat tidur raib digasak pelaku.



Uniknya, tak jauh dari rumah Sukarman ditemukan sepeda motor Suzuki Satria FU warna hitam diduga milik maling yang sengaja ditinggalkan karena takut diketahui warga. Sayap dan batok lampu sepeda motor berwarna hijau, tanpa plat BK itu ditutupi dengan sampah. Akibatnya, kehebohan pun terjadi di desa tersebut.

Berdasar informasi diperoleh, begitu mendengar cok hapenya dicabut pelaku, Fina Rahayu tersentakdan terbangun dari tidurnya. Dia pun sempat melihat pelaku masuk ke dalam kamar. Fina lantas menjerit dan meminta tolong. Sehingga pelaku kabur lompat dari jendela kamar. Beruntung, teriakan Fina Rahayu didengar jiran tetangganya.

Dalam sekejab warga berkeluaran dari rumahnya masing-masing dan kemudian mendatangi rumah Fina Rahayu. Setelah tahu jalan ceritanya, warga langsung berpencar untuk mencari pelaku.



Usai berkeliling beberapa jam, akhirnya warga menemukan sepeda motor Suzuki Satria FU warna hitam, sayap dan batoklampunya warna hijau, tidak adaBK. Posisi sepeda motor tidak jauh dari rumah Sujarman dan ditutupi dengan sampah.

Akhirnya, Sujarman menghubungi petugas Polsek Bangun Purba dan melaporkan rumahnya disantroni maling. Paginya sekira pukul 09.45 WIB, Sujarman buat pengaduan ke Polsek Bangun Purba.

Kanit Reskrim Polsek Bangun Purba Ipda HT Pardede bersama jajarannya langsung menuju TKP rumah Sujarmandi Dusun 3 Desa Sialang. “Kini pelaku pencurian hape tersebut dalam kejaran petugas. “"Kita sudah turun ke lokasi kejadian rumah Bapak Sujarman," ungkap Ipda HT Pardede.
(nic)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Pencurian Bermodus Tukar...
Pencurian Bermodus Tukar Uang di Apotek Cisalak Depok, Pelaku Gasak Rp1,4 Juta
Pencuri Bobol Toko Elektronik...
Pencuri Bobol Toko Elektronik di Depok, Kerugian Capai Rp587 Juta
Polisi Ditembak Warga...
Polisi Ditembak Warga saat Tangkap Bandar Narkoba di Deliserdang
Ini Tampang Pengeroyok...
Ini Tampang Pengeroyok Anggota TNI di Deliserdang, Berdalih Khilaf
Kepergok saat Curi Makanan...
Kepergok saat Curi Makanan di Dapur, Siswa SMP Nekat Tikam Guru Pakai Pisau
Polisi Tepis Kabar Warga...
Polisi Tepis Kabar Warga Deliserdang Tewas di Tahanan tapi Akui Ada Kekerasan saat Penangkapan
Warga Deliserdang Meninggal...
Warga Deliserdang Meninggal Dunia usai Ditangkap Polisi, Mukanya Lebam
Santri di Boyolali Dibakar...
Santri di Boyolali Dibakar Gara-gara Dituduh Curi HP, Pelaku Guru Agama
Tragis! Tembok SPBU...
Tragis! Tembok SPBU di Deliserdang Roboh, 2 Orang Tewas Tertimpa
Rekomendasi
Kejaksaan Selidiki Dugaan...
Kejaksaan Selidiki Dugaan Korupsi Proyek PDNS Rp958 Miliar, Geledah Kantor Komdigi
Semangat Saleh Husin...
Semangat Saleh Husin dan Kawan-kawan Berbagi Takjil di Bulan Ramadan
Profil Sayed Mohammed...
Profil Sayed Mohammed Jaffer: Kiper Bahrain yang Ketar-Ketir dengan Perkembangan Timnas Indonesia
Berita Terkini
Fraksi DPRD Minta Raperda...
Fraksi DPRD Minta Raperda Perubahan Pajak dan Retribusi Daerah Harus Berorientasi Kesejahteraan Rakyat
9 menit yang lalu
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya...
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya Menteri yang Dihukum Mati karena Korupsi di Indonesia
26 menit yang lalu
MNC Peduli dan MNC Land...
MNC Peduli dan MNC Land Adakan Giat Literasi di SDN Pangarakan 02 Srogol Cigombong
30 menit yang lalu
UAD Yogyakarta: Hak...
UAD Yogyakarta: Hak Imunitas Halangi Penegakan Hukum dan Buat Jaksa Tak Tersentuh
37 menit yang lalu
BPBD Kota Bekasi Sebut...
BPBD Kota Bekasi Sebut Pengungsi Banjir Telah Kembali ke Rumah
1 jam yang lalu
Sekdes di Rembang Ditahan...
Sekdes di Rembang Ditahan Kejaksaan Gara-gara Korupsi Dana Desa Rp400 Juta untuk Game Online
1 jam yang lalu
Infografis
Negara Paling Korup...
Negara Paling Korup di Asia Tenggara, Indonesia Nomor Berapa?
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved