Kadin: Investasi dan Likuiditas Sedang Bagus, Sayang Kalau Tak Dinikmati UMKM

Selasa, 09 Maret 2021 - 17:38 WIB
loading...
Kadin: Investasi dan...
Kadin: Investasi dan Likuiditas Sedang Bagus, Sayang Kalau Tak Dinikmati UMKM. Foto/Dok
A A A
BANDUNG - Kamar Dagang dan Industri ( Kadin ) Indonesia menyebutkan, perlu upaya konkret mendorong agar pelaku usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) bisa ikut menikmati perkembangan ekonomi di Indonesia.

Terlebih, para pelaku UMKM selama ini paling banyak terdampak resesi ekonomi akibat pandemi.

Wakil Ketua Bidang Organisasi Keanggotaan dan Pemberdayaan Daerah Kadin Indonesia Anindya Bakrie menyatakan, saat ini beberapa indikator ekonomi Indonesia menunjukkan adanya perbaikan. Indikasinya terjadi pertumbuhan investasi, pasar modal, devisa, dan lainnya.

"Sekarang ini likuiditas keuangan lagi bagus, terutama di daerah. Pasar modal dan investasi lagi tinggi tinggi nya. Sayang sekali kalau ini tidak diminati oleh UMKM," kata Anindya di Hotel Aryaduta, Selasa (9/2/2021).

Oleh karenanya, kata dia, perlu upaya konkret mendorong agar UMKM bisa menyerap likuiditas dan terdampak positif atas masuknya investasi.

Karena, tidak terserapnya likuditas keuangan di daerah tak bisa dilepaskan dari kondisi UMKM yang masih belum maksimal.

"Kadin dan pemerintah harus menjadi mitra. Apalagi dalam krisis ini, jadi kami bisa menjadi mitra mengawasi stimulus di daerah agar tepat sasaran," beber dia.

Baca juga: Dukung Anindya Bakrie, Ini Pesan Kadin dan Asosiasi se-Jawa Barat

Menurut dia, fokus kepada UMKM bukan karena jumlahnya banyak, atau menjadi tulang punggung ekonomi, tetapi karena perubahan bisnis kedepan akan sangat tergantung pada UMKM. perubahan bisnis kedepan akan lebih cepat, murah dan berbasis digital.

Baca juga: Gelar Pertemuan Khusus, Ridwan Kamil Dukung Anindya Bakrie Jadi Ketum Kadin

"Sehingga UMKM pun, kalau mengutip pernyataan Gubernur Jabar Ridwan Kamil, hidup di desa, rezeki kota, bisnis mendunia. Ini bisa saja mungkin terjadi," imbuh dia.
(boy)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Dharma Jaya Resmikan...
Dharma Jaya Resmikan Hub Channel Pertama di Cengkareng
Pengusaha UMKM di Jaktim...
Pengusaha UMKM di Jaktim Manfaatkan Teknologi untuk Tingkatkan Omzet
Dorong Peningkatan Ekonomi...
Dorong Peningkatan Ekonomi UMKM, Taman Jajan Gaul BSD Direnovasi
Hendy Berbagi Kiat Sukses...
Hendy Berbagi Kiat Sukses di HUT Persit Kartika Chandra Kirana Daerah V Brawijaya
Andi Yuslim Patawari:...
Andi Yuslim Patawari: Kadin Jatim Harus Jadi Penyokong Terbesar Ekonomi Indonesia
Sandiaga Uno Apresiasi...
Sandiaga Uno Apresiasi Peluncuran Program UMKM Start Up di Bogor
Kreativitas Ibu-ibu...
Kreativitas Ibu-ibu di Makassar Menarik Perhatian Wamen UMKM
Wamenkop Resmikan Toko...
Wamenkop Resmikan Toko Bersama Koperasi Syarikat Dagang Kauman di Solo
Dukung OPOP Expo 2024,...
Dukung OPOP Expo 2024, UUS Bank Jatim Salurkan KUR Syariah
Rekomendasi
Its Family Time! Rayakan...
Its Family Time! Rayakan Bulan Penuh Berkah, Konser Wali di GTV Bikin Hati Adem!
5 Striker Top Serie...
5 Striker Top Serie A yang Berhasil Dikantongi Jay Idzes, Nomor 1 Bomber Napoli
Sahroni Desak Polisi...
Sahroni Desak Polisi Tegas Tertibkan Preman Berkedok Ormas: Negara Jangan Kalah!
Berita Terkini
Usai Di-PHK, Ribuan...
Usai Di-PHK, Ribuan Mantan Buruh PT Sritex Tanda Tangani Kontrak Kerja dengan Investor Baru
16 menit yang lalu
17,9 Juta Pemudik Lebaran...
17,9 Juta Pemudik Lebaran dan 1,8 Juta Kendaraan Bakal Masuk Jateng
38 menit yang lalu
Aipda ID Anggota Polres...
Aipda ID Anggota Polres Sikka Diduga Lakukan Pelecehan Seksual kepada Siswi SMP
1 jam yang lalu
Gara-gara Kendaraan...
Gara-gara Kendaraan Bersenggolan, Pengemudi Mobil Bacok Ojek Online
2 jam yang lalu
Tukang Parkir Tewas...
Tukang Parkir Tewas Dianiaya di Minimarket Cimaung Bandung, 1 Anggota Geng Motor Ditangkap
2 jam yang lalu
TP PKK Komitmen Hilangkan...
TP PKK Komitmen Hilangkan Budaya KKN dari Mimika Papua
2 jam yang lalu
Infografis
Ukraina Akui Jet tempur...
Ukraina Akui Jet tempur F-16 AS Tak Bisa Tandingi Su-35 Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved