Ini Motif Penyelenggara Bikin Perayaan yang Memicu Kerumunan di PIK

Selasa, 16 Februari 2021 - 18:46 WIB
loading...
Ini Motif Penyelenggara...
Pantai Reklamasi PIK, Penjaringan, Jakarta Utara, Minggu (14/2/2021) sore ramai pengunjung. Foto: Instagram
A A A
JAKARTA - Polisi telah menetapkan tersangka berinisial BJ dalam kasus kerumunan di Pantjoran, Pantai Indah Kapuk ( PIK ), Penjaringan, Jakarta Utara.

Kapolres Metro Jakarta Utara Kombes Pol Guruh Arif Darmawan menuturkan saat dimintai keterangan yang bersangkutan mengaku membuat acara secara spontan.
Baca juga: Kerumunan di Pantai Indah Kapuk Berujung Penetapan Seorang Tersangka

"Spontan kata mereka, Cari keuntungan materi saja. Itu kan tempat makan dan biasa nongkrong di sana kemudian mereka menggelar pertunjukan," ujarnya, Selasa (16/2/2021).

Menurut Guruh, sebelumnya pengelola juga sudah pernah melakukan acara yang sama di tahun sebelumnya. "Tapi, kita ketahui sekarang ini memang ada larangan terjadi kerumunan. Jauh hari sudah kita arahkan sehingga acara ini tidak ada izin dan disebut ilegal," katanya.

Sebenarnya polisi telah mengimbau kepada pengelola maupun warga sebelum melakukan penyegelan Pantjoran, PIK. "Kejadian sore sekitar 17.00 WIB sudah kita ambil tindakan dengan melakukan pembubaran dan mengimbau (warga dan pengelola) untuk membubarkan diri," ujarnya.
Baca juga: Kasus Kerumunan di Pantai Indah Kapuk, Polisi Periksa 12 Saksi

Ini untuk memutus rantai penyebaran Covid-19 dan penegakan disiplin. "Kami tidak segan mengimbau warga tentang bahaya berkerumun. Untuk itu, kami meminta masyarakat taati protokol kesehatan," kata Guruh.
(jon)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
4 Bangunan di Puncak...
4 Bangunan di Puncak Bogor Disegel karena Terindikasi Penyebab Banjir Jakarta
Pagar Laut di Pesisir...
Pagar Laut di Pesisir Tarumajaya Bekasi Akhirnya Dibongkar
Polisi Bongkar Prostitusi...
Polisi Bongkar Prostitusi Anak di Apartemen Kawasan Kelapa Gading, 7 Orang Ditangkap
DKI Sebut Pagar Laut...
DKI Sebut Pagar Laut Sepanjang 500 Meter di Seberang Pulau C Reklamasi Sudah Dihentikan
Reklamasi Dekat Pulau...
Reklamasi Dekat Pulau Pari Terindikasi Pelanggaran, Menteri KKP Jatuhi Sanksi Korporasi
3 Kerugian yang Ditimbulkan...
3 Kerugian yang Ditimbulkan Pagar Laut Ilegal Sepanjang 30 Km di Tangerang
Pagar Laut Misterius...
Pagar Laut Misterius di Bekasi Akhirnya Disegel KKP
Geger Pagar Laut 30...
Geger Pagar Laut 30 Km di Perairan Tangerang, Said Didu: Bukti Negara Dalam Negara
Keroyok dan Telanjangi...
Keroyok dan Telanjangi Wanita di Jalan, Sekeluarga di Jakut Jadi Tersangka
Rekomendasi
Kejagung Buka Peluang...
Kejagung Buka Peluang Periksa Eks Dirut Pertamina Nicke Widyawati, Kasus Apa?
Daftar 92 Kapolres Baru...
Daftar 92 Kapolres Baru Setelah Mutasi Maret 2025, Ini Nama-Namanya
Hamas Siap Serahkan...
Hamas Siap Serahkan Tawanan Israel dan 4 Jasad yang Ditahan di Gaza
Berita Terkini
2 Pejabat Disdik Sumut...
2 Pejabat Disdik Sumut Terjaring OTT Korupsi Dana BOS, Kejaksaan Sita Rp319 Juta
3 jam yang lalu
Heboh! Dipepet Motor...
Heboh! Dipepet Motor Anggota Patwal Polres Bogor di Jalur Puncak, Pengendara Terjungkal
5 jam yang lalu
Pangdam XIV Hasanuddin...
Pangdam XIV Hasanuddin Dukung Smelter Ceria Group Jadi Perusahaan Level Dunia
5 jam yang lalu
Mantan Gubernur Maluku...
Mantan Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Kasuba Meninggal Dunia
5 jam yang lalu
Kepala Sekolah SDN 02...
Kepala Sekolah SDN 02 Srogol Apresiasi Kegiatan Literasi MNC Peduli dan MNC Land
7 jam yang lalu
Matangkan Jakarta Kota...
Matangkan Jakarta Kota Global, QRIS Tap dengan NFC Resmi Diterapkan di MRT
7 jam yang lalu
Infografis
5 Anggota NATO Terlemah...
5 Anggota NATO Terlemah di 2025, Ada Negara Paling Aman di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved