Dihamili Kapolsek, Ibu 5 Anak Ini Datangi Polda Minta Pertanggungjawaban

Kamis, 14 Mei 2020 - 08:57 WIB
loading...
Dihamili Kapolsek, Ibu...
Dengan menggendong seorang bayi perempuan yang masih berumur 4 bulan NR (34) seorang ibu beranak lima mendatangi Propam Polda Sulawesi Tenggara, Kamis (14/5/2020). Foto iNews TV/F Tamenk
A A A
KENDARI - Dengan menggendong seorang bayi perempuan yang masih berumur 4 bulan NR (34) seorang ibu beranak lima mendatangi Propam Polda Sulawesi Tenggara , Kamis (14/5/2020). Kedatangan ibu ini untuk meminta pertanggungjawaban seorang oknum kepolisian berpangkat Iptu BT yang diduga Kapolsek Mowewe telah menghamilinya dan tak mau bertanggung jawab.
Dihamili Kapolsek, Ibu 5 Anak Ini Datangi Polda Minta Pertanggungjawaban

NR melaporkan Iptu BT dengan dugaan tindakan asusila, dimana sang kapolsek diduga telah menghamilinya hingga dia melahirkan seorang anak namun tak kunjung dinikahi. Padahal NR yang memiliki lima orang anak ini telah bersuami tapi karena janji dinikahi oleh Iptu BT, wanita ini terpaksa menceraikan suaminya.
Dihamili Kapolsek, Ibu 5 Anak Ini Datangi Polda Minta Pertanggungjawaban

Tapi setelah menceraikan sang suami, Iptu BT tak kunjung memberikan niat baik untuk menikahinya hingga akhirnya NR melaporkan hal tersebut ke Propam Polda Sulawesi Tenggara. (Baca: Brimob Dikerahkan Tangkap 22 Penghadangan-Penyandera Anggota Polres Bungo)

“Berdasarkan laporan tersebut, Propam Polda Sultra telah memanggil Iptu BT dan akibat kasus ini jabatannya sebagai Kapolsek Mowewe telah dicopot. Hari ini dia akan menjalani sidang kode etik terkait dugaan kasus asusila menghamili istri orang,” kata Kabid Humas Polda Sultra AKBP Ferry Walintukan

Berdasarkan hasil penyelidikan, kata dia, terlapor telah mengakui perbuatannya. “Untuk status anak yang diduga hasil hubungan gelap dengan NR, terlapor masih menunggu hasil tes DNA dan jika hasilnya keluar maka BT wajib menafkahi anak dan wanita itu,” tandas Kabid Humas.
(sms)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Propam Polda Sultra...
Propam Polda Sultra Periksa Saksi soal Uang Damai Guru Honorer Supriyani
Kasus Guru Honorer Supriyani...
Kasus Guru Honorer Supriyani Dituduh Aniaya Anak Polisi, Polda Sultra Bentuk Tim Pencari Fakta
Polda Sultra Periksa...
Polda Sultra Periksa 1 Polisi Diduga Terlibat LGBT
4 Nelayan Ditembak Anggota...
4 Nelayan Ditembak Anggota Ditpolairud Polda Sulawesi Tenggara, Ini Kata Keluarga Korban
2 Polisi Ditikam OTK...
2 Polisi Ditikam OTK di Kendari Gara-gara Teman Wanita, Ini Penjelasan Polda Sultra
Terungkap! Ini Pemicu...
Terungkap! Ini Pemicu Keributan hingga 2 Anggota Polisi di Kendari Ditikam
Ribut dengan Tukang...
Ribut dengan Tukang Parkir, 2 Anggota Polda Sultra Ditikam
Gerebek Rumah di Konawe,...
Gerebek Rumah di Konawe, Polisi Temukan 4,3 Kg Sabu
Setubuhi Istri Orang,...
Setubuhi Istri Orang, Anggota Polisi Bripka DM Terancam Dipecat
Rekomendasi
Anggaran TPG Madrasah...
Anggaran TPG Madrasah Rp2 Triliun Cair sebelum Lebaran, Ini yang Harus Dilakukan Guru
Pasokan BBM dan LPG...
Pasokan BBM dan LPG Dipastikan Aman Penuhi Kebutuhan Lebaran 2025
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu, Jumat 14 Maret 2025: Rekaman CCTV Ditemukan, Noah Terancam
Berita Terkini
PN Tangerang Kabulkan...
PN Tangerang Kabulkan Praperadilan Korban Kriminalisasi, Pengacara FR Apresiasi Hakim
15 menit yang lalu
Abrasi Sungai Mengancam...
Abrasi Sungai Mengancam Jalan di Aceh Barat, Bupati Tarmizi Tindak Cepat dengan Normalisasi!
29 menit yang lalu
Bank Jatim Salurkan...
Bank Jatim Salurkan Donasi untuk Korban Banjir Bandang Situbondo
36 menit yang lalu
Sadis! Suami Tega Bakar...
Sadis! Suami Tega Bakar Istri Siri karena Cemburu
37 menit yang lalu
Fraksi DPRD Minta Raperda...
Fraksi DPRD Minta Raperda Perubahan Pajak dan Retribusi Daerah Harus Berorientasi Kesejahteraan Rakyat
48 menit yang lalu
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya...
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya Menteri yang Dihukum Mati karena Korupsi di Indonesia
1 jam yang lalu
Infografis
5 Manfaat Salat Tarawih...
5 Manfaat Salat Tarawih bagi Kesehatan yang Harus Diketahui
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved