Update COVID-19 di Pangkep: 1 Pasien Sembuh, Kasus Positif Bertambah 2

Kamis, 07 Mei 2020 - 18:32 WIB
loading...
Update COVID-19 di Pangkep:...
Juru bicara Tim Gugus COVID-19 Kabupaten Pangkep, dr Annas Ahmad menyampaikan perkembangan infeksi virus corona di Pangkep. Foto: SINDOnews/Muhammad Subhan
A A A
PANGKEP - Data perkembangan kasus COVID-19 untuk Kabupaten Pangkep berubah. Satu pasien dinyatakan sembuh, sementara dua orang lagi dinyatakan positif terinfeksi. Keduanya berasal dari klaster Temboro dari Ponpes Al Fatah Kabupaten Magetan, Jawa Timur.

Juru bicara Tim Gugus COVID-19 Kabupaten Pangkep, dr Annas Ahmad mengatakan, pasien yang dinyatakan sembuh tersebut merupakan warga Kecamatan Balocci yang selama ini dirawat di RS Siloam Makassar.

"Pasien COVID-05 asal Kecamatan Balocci telah dinyatakan sembuh oleh tim dokter RS Siloam berdasarkan hasil pemeriksaan PCR swab tenggorokan kedua dan ketiga hasilnya sudah negatif," terang Annas, Kamis (7/5/2020).



Rencananya, pasien tersebut akan dipulangkan hari ini dan dijemput oleh Tim Gugus Tugas Kabupaten Pangkep hingga ke kediamannya di kawasan Tonasa 1.

Sementara itu, tambahan dua kasus positif COVID-19 untuk Kabupaten Pangkep yakni warga asal Kecamatan Mandalle dan Kecamatan Minasatene. Kedua orang warga tersebut saat ini menjalani proses perawatan dan isolasi di Swiss-Belhotel Makassar.



“Penambahan dua kasus baru ini semakin menambah keprihatinan kita, bahwa meskipun masih merupakan imported case akan tetapi sangat berisiko terjadinya transmisi lokal atau penularan lokal bila masyarakat tak memperdulikan social distancing dan fisical distancing sebagaimana edaran pemerintah yang sampai saat ini dianggap sebagai satu-satunya cara mencegah dan memutus rantai penularan COVID ini,” kata dr Annas.
(luq)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Data COVID-19 Palembang,...
Data COVID-19 Palembang, Tertinggi Positif Ilir Barat I
Update Corona Sleman:...
Update Corona Sleman: 104 Positif, 80 Sembuh, Empat Meninggal
Update Corona Jabar:...
Update Corona Jabar: Positif Bertambah 15 Orang, Kematian Tetap Nihil
Update Corona Sleman:...
Update Corona Sleman: 98 Positif, 78 Sembuh, 11 Meninggal Dunia
Update Corona: Pasien...
Update Corona: Pasien Sembuh di Jabar Tembus 1.016 Orang
Update COVID-19 Kota...
Update COVID-19 Kota Bandung, Warga Positif Terus Bertambah Jadi 358 Orang
Update Corona DIY: 250...
Update Corona DIY: 250 Kasus Positif, 194 Sembuh, 8 Meninggal
Update Corona Jabar:...
Update Corona Jabar: Pasien Terkonfirmasi Positif Bertambah 50 Orang
Update Corona Sleman:...
Update Corona Sleman: 96 Pasien Positif, 77 Sembuh, Empat Meninggal
Rekomendasi
Zona Niaga Terbaru Dukung...
Zona Niaga Terbaru Dukung Ekosistem Kota Mandiri di Tangerang
BUMN hingga TNI-Polri...
BUMN hingga TNI-Polri Bangun Gudang Penyimpanan Beras, Prabowo Siapkan Biaya Khusus
Panggung Megah Penuh...
Panggung Megah Penuh Warna, Legenda & Kejutan Hadir di Road To Kilau Raya ‘Panggung Kelana’
Berita Terkini
Rektor UI Berhentikan...
Rektor UI Berhentikan Dokter PPDS Cabul Rekam Mahasiswi Mandi usai Ditetapkan Tersangka
1 jam yang lalu
Ustaz Abdul Somad Resmi...
Ustaz Abdul Somad Resmi Diangkat Jadi Direktur LP3N
1 jam yang lalu
Modus Salurkan Kredit...
Modus Salurkan Kredit Fiktif, Pegawai BUMDes di Kulonprogo Korupsi Rp1,058 Miliar
2 jam yang lalu
Pramono dan EJ Sport...
Pramono dan EJ Sport Dukung Jakarta Menuju Kota Sepeda Internasional
3 jam yang lalu
Tiga Orang Pekerja Hendak...
Tiga Orang Pekerja Hendak Pasang Tiang Wi-Fi di Cibinong Tewas Kesetrum
3 jam yang lalu
Pelamar PPSU dan PJLP...
Pelamar PPSU dan PJLP di Balai Kota Membeludak, Pramono: Pendaftaran di Kelurahan
5 jam yang lalu
Infografis
2 Pemain Indonesia Borong...
2 Pemain Indonesia Borong Dua Gelar Individu di Piala AFF U-19 2024
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved