Pejabat Wakil Ketua PA Malili Dilantik, Asalnya dari PA Sinjai

Jum'at, 28 Agustus 2020 - 11:04 WIB
loading...
Pejabat Wakil Ketua...
Pengadilan Agama (PA) Malili, Kabupaten Luwu Timur, mengelar pengambilan sumpah dan melantik wakil ketua PA Malili yang baru. Pejabat wakil ketua PA yang baru ini berasal dari Pengadilan Agama Sinjai. Foto : SINDOnews/Fitra Budin
A A A
LUWU TIMUR - Pengadilan Agama (PA) Malili , Kabupaten Luwu Timur, mengelar pengambilan sumpah dan melantik wakil ketua PA Malili yang baru. Pejabat wakil ketua PA yang baru ini berasal dari Pengadilan Agama Sinjai. Baca : Bakal Calon Diminta Proaktif Urus Berkas Pendaftaran di PN Malili

"Mudah mudahan dengan kedatangan pak wakil di Malili bisa memberikan nilai tambah atau bisa memberikan semangat baru bagi PA Malili," ucap Ketua PA Malili, Mahyuddin saat prosesi pelantikan. Baca Juga : ASN Pemkab Tana Toraja Belum Terima Gaji ke-13, Ini Sebabnya

Sebelumnya, jabatan Wakil Ketua PA Malili dijabat oleh Mun'amah yang kini bergeser ke PA Sidrap dengan jabatan yang sama menjadi Wakil Ketua PA Sidrap. Sedangkan Arif yang menduduki Wakil Ketua PA Malili yang baru, sebelumnya menjabat sebagai Wakil Ketua PA Sinjai.

Turut hadir pada agenda tersebut, Ketua Pengadilan Negeri Malili, Khairul, Kepala Kemenangan, Muh Halik, dan jajaran PA Malili. Baca Lagi : Sosialisasi Bahaya Seks Bebas Dinilai Solusi Tepat Tekan Dispensasi Nikah
(sri)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Hakim Pengadilan Agama...
Hakim Pengadilan Agama Batam Jadi Korban Penusukan
Ratusan Istri di Lebak...
Ratusan Istri di Lebak Gugat Cerai Suami Gegara Judi Online
218 Anak di Bojonegoro...
218 Anak di Bojonegoro Menikah Dini, Alasannya Bikin Miris
Miris! 32 Anak di Bojonegoro...
Miris! 32 Anak di Bojonegoro Nikah Bawah Umur Gegara Hamil di Luar Nikah
Akibat Perselingkuhan,...
Akibat Perselingkuhan, 199 Pasangan Suami Istri di Bojonegoro Bercerai
Ribuan Istri di Malang...
Ribuan Istri di Malang Gugat Cerai Suami karena Malas dan Terlibat Judi Online
Lonjakan Perceraian...
Lonjakan Perceraian di Cianjur Akibat Judi Online Kian Mengkhawatirkan
Belasan ASN Bojonegoro...
Belasan ASN Bojonegoro Ajukan Cerai, Faktor Penyebabnya Tak Puas di Ranjang
135 Anak di Bojonegoro...
135 Anak di Bojonegoro Menikah Dini pada Januari-April 2024, Penyebabnya Ternyata Ini
Rekomendasi
Siasat Saul Canelo Alvarez...
Siasat Saul Canelo Alvarez Mainkan Kartu Truf demi Bertarung dengan Jake Paul
Mazda MX 5 Generasi...
Mazda MX 5 Generasi Terbaru Akan Gendong Mesin 2.500cc
Aktor Jepang Mizuki...
Aktor Jepang Mizuki Itagaki Ditemukan Meninggal setelah Hilang sejak Awal Tahun
Berita Terkini
Korban Longsor di Subang...
Korban Longsor di Subang Ditemukan Tewas setelah 6 Hari Pencarian
51 menit yang lalu
Gunung Dukono Erupsi...
Gunung Dukono Erupsi Pagi Ini, Semburkan Abu Vulkanik Capai 1 Km
1 jam yang lalu
Makna Simbol Surya Majapahit...
Makna Simbol Surya Majapahit dalam Kehidupan Religius Era Nusantara Kuno
3 jam yang lalu
Eks Bupati Lampung Timur...
Eks Bupati Lampung Timur Dawam Raharjo Ditetapkan Tersangka Korupsi Pembangunan Gerbang Rumah Dinas
3 jam yang lalu
Peringatan Wafatnya...
Peringatan Wafatnya Isa Almasih, Ganjil-Genap di Jakarta Ditiadakan Hari Ini
3 jam yang lalu
Pembunuh Aipda Fajar...
Pembunuh Aipda Fajar Dipindah ke Polda Sultra karena Faktor Keamanan
10 jam yang lalu
Infografis
Smartphone dan Komputer...
Smartphone dan Komputer akan Bebas dari Tarif Trump
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved