Mengenal Daha, Wilayah yang Disebut Pernah Menjadi Ibu Kota Majapahit

Jum'at, 26 Juli 2024 - 11:38 WIB
loading...
Mengenal Daha, Wilayah...
Daha sering disebut pernah menjadi ibu kota Kerajaan Majapahit. Ibu kota ini dipakai menjelang keruntuhan kerajaan bercorak Hindu-Budha tersebut. Foto/Ilustasi/Ist
A A A
DAHA merupakan salah satu wilayah yang sering disebut pernah menjadi ibu kota Kerajaan Majapahit. Menurut sejumlah catatan sejarah, ibu kota ini dipakai menjelang keruntuhan kerajaan bercorak Hindu-Budha tersebut.

Sepanjang eksistensinya di Nusantara, Majapahit menjelma sebagai kerajaan besar dan disegani. Tak tanggung-tanggung, statusnya bahkan salah satu kerajaan terbesar dengan wilayah kekuasaan luas.



Sejak didirikan oleh Raden Wijaya, Majapahit mengalami beberapa kali fase pergantian raja. Selain tampuk pimpinannya yang berganti, kerajaan ini juga sempat berpindah ibu kota atau pusat pemerintahan.

Nah, salah satu wilayah yang disebutkan pernah dijadikan Majapahit sebagai ibu kota adalah Daha. Untuk mengenalnya lebih jauh, simak ulasannya berikut ini.

Daha Ibu Kota Kerajaan Majapahit


Sepanjang keberadaannya, Kerajaan Majapahit diketahui pernah berpindah-pindah ibu kota. Tercatat, setidaknya kerajaan ini tiga kali berpindah pusat kerajaan, mulai dari Mojokerto, Trowulan hingga Daha.

Beranjak dari Trowulan, pusat pemerintahan Majapahit disebut berpindah ke Daha. Salah satu alasannya karena muncul konflik internal dalam istana.



Kemudian, kemunculan kerajaan Islam seperti Demak juga turut membuat Majapahit memilih pindah. Terlebih, mereka sebelumnya terdesak karena beberapa kali mendapat serangan.

Menjelang keruntuhan Majapahit, Dyah Ranawijaya mengambil alih kekuasaan dan berusaha mempertahankan sisa-sisa kejayaan kerajaan. Sempat memerintah dari Keling, pemerintahan kembali pindah ke Daha.

Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya...
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya Menteri yang Dihukum Mati karena Korupsi di Indonesia
Serangan Mendadak 2...
Serangan Mendadak 2 Arah Kerajaan Majapahit dan Pasukan Tartar Mongol ke Daha Kediri
Kisah Ajudan Pribadi...
Kisah Ajudan Pribadi Tohjaya Raja Singasari Berbalik Lawan Majikan
5 Hal Menarik dari Prabu...
5 Hal Menarik dari Prabu Siliwangi, Mulai dari Asal Usul hingga Mitos Macan Putih
Kolonel Agus Hernoto:...
Kolonel Agus Hernoto: Legenda Kopassus yang Berani Hadang Jenderal LB Moerdani dengan Moncong Senjata
Majapahit Taklukan Kerajaan...
Majapahit Taklukan Kerajaan Thailand Berujung Hubungan Erat Melayu dan Jawa
Pengamanan Istana Singasari...
Pengamanan Istana Singasari Diperketat usai Anusapati Habisi Nyawa Ken Arok
Kisah SBY yang Selamatkan...
Kisah SBY yang Selamatkan Pimpinan Musuh saat Perang di Timor Timur demi Taati Hukum Perang
Kisah Kelantan, Negara...
Kisah Kelantan, Negara Bagian Malaysia yang Masuk Kerajaan Majapahit di Bawah Hayam Wuruk
Rekomendasi
6 Alasan Israel Tidak...
6 Alasan Israel Tidak Masuk Jadi Anggota NATO, Salah Satunya Ogah Ribut dengan Rusia
MNC Sekuritas dan Sucor...
MNC Sekuritas dan Sucor AM Edukasi Pasar Modal Syariah di Universitas Swadaya Gunung Jati Cirebon
5 Negara yang Alami...
5 Negara yang Alami Gerhana Bulan Total di Bulan Maret 2025, dari Benua Amerika hingga Afrika
Berita Terkini
PN Tangerang Kabulkan...
PN Tangerang Kabulkan Praperadilan Korban Kriminalisasi, Pengacara FR Apresiasi Hakim
10 menit yang lalu
Abrasi Sungai Mengancam...
Abrasi Sungai Mengancam Jalan di Aceh Barat, Bupati Tarmizi Tindak Cepat dengan Normalisasi!
23 menit yang lalu
Bank Jatim Salurkan...
Bank Jatim Salurkan Donasi untuk Korban Banjir Bandang Situbondo
30 menit yang lalu
Sadis! Suami Tega Bakar...
Sadis! Suami Tega Bakar Istri Siri karena Cemburu
31 menit yang lalu
Fraksi DPRD Minta Raperda...
Fraksi DPRD Minta Raperda Perubahan Pajak dan Retribusi Daerah Harus Berorientasi Kesejahteraan Rakyat
42 menit yang lalu
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya...
Jusuf Muda Dalam: Satu-Satunya Menteri yang Dihukum Mati karena Korupsi di Indonesia
59 menit yang lalu
Infografis
4 Alasan Ukraina Bisa...
4 Alasan Ukraina Bisa Runtuh pada 2025, Banyak Kota yang Hancur
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved