Kemunculan Ular Kepala Dua Penghuni Gunung Lewotobi Bikin Panik Warga Flores Timur

Sabtu, 30 Desember 2023 - 13:54 WIB
loading...
A A A
Pria 72 tahun ini menyebut, badan ular Kenato dijadikan ikat pinggng makhluk halus. ”Kami sebut dia Kenato, artinya ular kepala dua. Dia itu ikat pinggang setan atau orang bilang Nitun penunggu gunung,” ungkapnya.



Warga takut membunuhnya karena memicu kejadian janggal bahkan membahayakan nyawa. Ylar kepala dua ini diduga bernama Ular Pipa atau 'Cylindrophis Ruffus'. Warna dan bentuk tubuhnya sama seperti yang ditemukan di Desa Dulipali, Kecamatan Ile Bura tersebut.

Reptil berukuran kecil ini disebut tidak berbahaya sehingga tidak harus dibunuh.Hingga saat ini sejumlah binatang mulai turun ke rumah warga dan warga di minta selalu waspada. Sebab, status Gunung Lewotobi level 2.
(ams)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1851 seconds (0.1#10.140)