Atur Agenda Muswil, DPW Berkarya Sulsel Kubu Fikram Bersih-bersih Kader

Kamis, 06 Agustus 2020 - 23:59 WIB
loading...
Atur Agenda Muswil,...
Kader Partai Beringin Karya (Berkarya). Foto: SINDOnews/Ilustrasi/Eko Purwanto
A A A
MAKASSAR - DPP Berkarya kubu Muchdi PR mengklaim telah mendapat SK dari Kemenkumham. Kepengurusan ini ialah hasil musyawarah luar biasa dari kepengurusan Hutomo Mandala Putra alias Tommy Soeharto. Kubu Muchdi PR pun segera menata kepengurusan DPW provinsi, termasuk di Sulsel.

"Di Sulsel kita sudah menunjuk Pelaksana tugas sementara (Fikram). Dan kita perintahkan segera melakukan musyawarah wilayah (Muswil) untuk memilih ketua defenitif kepengurusan lima tahun ke depan," kata Sekretaris Jenderal Partai Berkarya kubu Muchdi PR, Badaruddin Andi Picunang.



Selain Fikram menjabat sebagai Plt Ketua DPW Berkarya Sulsel, ada nama Ferdi M Andi Lolo sebagai sekretaris dan Zakaria Ibrahim sebagai bendahara. Tiga anggotanya yakni Muh Yusran Dg Rapi, Emmy S Mangutak, Asyani Andi Arsyad dan Feby FH.

Badaruddin menargetkan Muswil DPW Berkarya Sulsel harus selesai pada akhir Agustus bulan ini. Nantinya DPW terpilih akan melakukan koordinasi dan revitalisasi kepengurusan DPD kabupaten dan kota di Sulsel.

Terlebih tahun ini, ada pilkada serentak 2020 sehingga Muswil perlu dipercepat. "Jadi mereka (ketua baru) yang akan mengawal proses pilkada ini yang sementara berjalan," ucapnya.



Badaruddin menjelaskan, muswil DPW ini sangat perlu dilakukan. Karena di Sulsel, ada 4 dari 12 daerah yang berpilkada, Partai Berkarya memiliki kursi. Sehingga bisa mengusung pasangan calon.

"Di Makassar, Bulukumba, Pangkep dan Tana Toraja. Kita ingin kader solid memenangkan usungan kita. Dan tentunya agar tidak menyusahkan calon kita usung dan juga bisa sejalan," ujarnya.

Badaruddin melanjutkan, Muswil DPW ini juga sebagai bentuk bersih-bersih kader Berkarya yang tidak pro atas musyawarah luar biasa beberapa waktu lalu. Menurutnya, kader yang tak sejalan akan menggangu calon usungan di pilkada.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Sekjen Partai Berkarya...
Sekjen Partai Berkarya Terlihat Hadir di Acara Dukungan untuk Gibran di Jateng
Sekjen Berkarya Benarkan...
Sekjen Berkarya Benarkan Menggugat KPU ke PN
Partai Berkarya Gelar...
Partai Berkarya Gelar Rakornas menghadapi Pendaftaran Partai Politik
Kunjungi Warga Isoman,...
Kunjungi Warga Isoman, Kader Partai Berkarya Bagi Sembako
Ketua Umum AMPB: Generasi...
Ketua Umum AMPB: Generasi Z Juga Bisa Jadi Ketua
Partai Berkarya di Bawah...
Partai Berkarya di Bawah Kepemimpinan Muchdi PR Dinilai Legal
Eks Pengacara Jokowi...
Eks Pengacara Jokowi Nilai Munaslub Partai Berkarya Ilegal-Inkonstitusional
Sekjen Partai Berkarya...
Sekjen Partai Berkarya Apresiasi Langkah Prabowo Cabut Subsidi Gas Alam
Muchdi PR Optimistis...
Muchdi PR Optimistis Pemerintahan Prabowo-Gibran Dapat Atasi Persoalan Bangsa
Rekomendasi
Kontroversi Low Blow...
Kontroversi Low Blow Diungkit, Oleksandr Usyk dan Oleksandr Usyk Nyaris Adu Jotos di Studio
5 Film Horor yang Dikutuk...
5 Film Horor yang Dikutuk di Dunia Nyata, Tragis hingga Makan Korban Jiwa
DPR Apresiasi Pemerintahan...
DPR Apresiasi Pemerintahan Prabowo Dorong Pemerataan Pembangunan Luar Pulau Jawa
Berita Terkini
Diskusi Ngojak Soal...
Diskusi Ngojak Soal Air Bersih, DPRD Jakarta: Kenaikan Tarif PAM Jaya Masih Logis
3 jam yang lalu
Otak Penculikan Santri...
Otak Penculikan Santri di Pasuruan Ditangkap, 2 Pelaku Masih Buron
3 jam yang lalu
Gerakan Dapur Indonesia...
Gerakan Dapur Indonesia Temui Gubernur Lampung Bahas Program MBG
4 jam yang lalu
Klinik Kecantikan Ternama...
Klinik Kecantikan Ternama Buka di PIK Jakut, Hadirkan Perawatan Modern
6 jam yang lalu
Polda Jabar: Hasil Tes...
Polda Jabar: Hasil Tes DNA Alat Kontrasepsi Terbukti Milik Dokter Cabul Priguna
6 jam yang lalu
Gerak Cepat Polres Pelabuhan...
Gerak Cepat Polres Pelabuhan Tanjung Priok Bantu Keluarga Telantar Pulang ke Depok
7 jam yang lalu
Infografis
Atur Keuangan dengan...
Atur Keuangan dengan Metode 50-30-20, Begini Caranya
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved