Bertemu Kawan Lama, Ganjar Silaturahmi dengan Gus Endar di Ponpes Al-Munawwir Krapyak Yogyakarta

Rabu, 23 Agustus 2023 - 14:47 WIB
loading...
A A A
"Ya banyak yang tadi beliau sampaikan kepada kita, bagaimana keumatan wabil khusus dari kaum Nahdliyyin ini bisa berkomunikasi, bisa berkontribusi banyak pada masalah sosial, ekonomi, kemasyarakatan, juga hal politik," kata Ganjar.

Situasi politik juga menjadi salah satu bahan obrolan antara Ganjar dan Gus Endar. Salah satunya tentang tensi politik yang tinggi sehingga semua harus bisa menjaga diri.

"Tentu saja ya jelang situasi-situasi, hari-hari seperti ini di mana tensi politik tinggi, semua bisa menjaga diri. Itu tadi yang coba kita obrolkan," ungkapnya.

Sementara itu, Gus Endar mengatakan, Ganjar Pranowo memang sudah sering datang berkunjung ke kediaman atau Ponpes Al-Munawwir.

Kebiasaan itu sudah dimulai sejak Ganjar Pranowo menjadi mahasiswa di Universitas Gadjah Mada (UGM). Apalagi adik dari Ganjar juga merupakan salah satu santri di Ponpes Al-Munawwir.

"Biasa, silaturahmi biasa. Pak Ganjar itu dari mahasiswa sering ke sini karena adiknya mondok di sini, yang mengantar juga Pak Ganjar. Juga ada (obrolan) masalah-masalah kenegaraan biasa," tutur Gus Endar.

Ia menambahkan bagaimana sosok Ganjar saat berbicara tentang bangsa dan negara. Khususnya tentang menjaga NKRI dan bagaimana menjaga agar semua tetap guyub rukun.

"Ya menjaga NKRI. Guyub rukunkan semuanya. Itu pesannya beliau. Saya mendoakan saja semoga Pak Ganjar dipilih oleh Allah," kata Gus Endar.

Sementara itu, kedatangan Ganjar Pranowo ke Ponpes Al-Munawwir itu ternyata dinantikan oleh para santriwan-santriwati.

Mereka sangat antusias begitu melihat sosok Ganjar Pranowo ada di ponpes. Ada yang mengantre untuk menyapa langsung dan berfoto, ada juga santri di lantai dua ponpes yang berteriak menyerukan nama Ganjar Pranowo.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Silaturahmi Pitra Romadoni...
Silaturahmi Pitra Romadoni Nasution ke Wabup Padang Lawas Ahmad Fauzan Nasution, Bahas Apa?
Garda Satu Gelar Silaturahmi...
Garda Satu Gelar Silaturahmi Konsolidasi di Pamekasan
Pererat Silaturahmi,...
Pererat Silaturahmi, Kapolres Dumai Salat Tarawih Bersama Masyarakat
Diduga Tak Terima Jagoannya...
Diduga Tak Terima Jagoannya Kalah di Pilkada Parepare, Antarpendukung Saling Lempar Batu
Sahabat Mualem Gelar...
Sahabat Mualem Gelar Pertemuan dengan Eks Kombatan GAM dan Masyarakat Pidie Aceh
Fakta-fakta Santri Pesantren...
Fakta-fakta Santri Pesantren Krapyak Jogja Dianiaya dan Ditusuk, Nomor 4 Mengerikan
Ini Tampang 7 Pelaku...
Ini Tampang 7 Pelaku Penganiayaan dan Penusukan Santri Pesantren Krapyak Jogja
Silaturahmi Kebangsaan,...
Silaturahmi Kebangsaan, Kepala BNPT Apresiasi Mitra Deradikalisai Se-Solo Raya
BNPT Gelar Silaturahmi...
BNPT Gelar Silaturahmi Kebangsaan Penyintas dan Mitra Deradikalisasi
Rekomendasi
Meghan Markle Diprediksi...
Meghan Markle Diprediksi Akan Meninggalkan Pangeran Harry, Ada Perbedaan Tujuan Hidup
Soal Prajurit Masuk...
Soal Prajurit Masuk Kampus, Mabes TNI: Tak Ada Konflik dengan Mahasiswa
Luna Maya dan Maxime...
Luna Maya dan Maxime Bouttier Dipastikan Menikah Bulan Mei di Bali
Berita Terkini
Soal Pengumuman CPNS...
Soal Pengumuman CPNS dan PPPK, Dewan Adat Kaimana Minta Peserta Seleksi Jaga Kamtibmas
1 jam yang lalu
Ditangkap Polisi, Ini...
Ditangkap Polisi, Ini Tampang Bengis Pembunuh Pria Dalam Karung di Tangerang!
3 jam yang lalu
Gebyar Harlah 91 GP...
Gebyar Harlah 91 GP Ansor Dimeriahkan Pengukuhan Patriot Ketahanan Pangan hingga Peragaan Seni
3 jam yang lalu
Kutuk Keras Teror terhadap...
Kutuk Keras Teror terhadap Dedi Mulyadi, Iwan Bule Desak Densus 88 Tangkap Pelaku
4 jam yang lalu
Ulah Ken Arok Muda Ganggu...
Ulah Ken Arok Muda Ganggu Keamanan Wilayah Sebelum Jadi Raja Singasari
5 jam yang lalu
Lebih Cepat! Transaksi...
Lebih Cepat! Transaksi BPHTB Kini Bisa lewat Sistem Pajak Online Jakarta
5 jam yang lalu
Infografis
Kota dengan Durasi Puasa...
Kota dengan Durasi Puasa Ramadan Terlama dan Tersingkat di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved