Bantu Fasilitas Belajar PJJ dengan Sediakan WiFi Gratis di Banjar

Selasa, 21 Juli 2020 - 22:11 WIB
loading...
Bantu Fasilitas Belajar...
Swadaya membantu mengurangi beban ekonomi masyarakat, Banjar Petangan Gede Desa Ubung Kaja sediakan wifi gratis untuk anak-anak agar bisa mengikuti PJJ.
A A A
DENPASAR - Mencegah penularan Covid-19 Pemerintah menetapkan sistem pembelajaran jarak jauh (PJJ) atau daring kepada pelajar di seluruh Indonesia. Meskipun sistem ini bagus namun banyak masyarakat yang mengeluh dan terhambat karena tidak semua masyarakat bisa membeli kuota dan tersedia jaringan internet.

Mengatasi dan membantu mengurangi beban ekonomi masyarakat Banjar Petangan Gede Desa Ubung Kaja menyediakan wifi gratis untuk anak-anak agar bisa mengikuti pembelajaran sekolah online atau PJJ. Hal ini disampaikan Kelian Adat Banjar Petangan Gede Desa Ubung Kaja I Ketut Sumandi saat ditemui Selasa (21/7/2020).

Lebih lanjut ia mengatakan, fasilitas ini merupakan swadaya dari Banjar. Selama ada pandemi Satgas Covid-19, yakni pecalang mendapatkan dana dari desa dan berbagai donasi dari masyarakat lalu disimpan oleh pecalang untuk keperluan yang bermanfaat. Karena banyak masyarakat yang terganggu jaringan internet dan tidak bisa membeli kuota, dana tersebut dimanfaatkan untuk membeli peralatan WiFi dan kuotanya, sehingga semua anak-anak bisa memanfaatkannya.

Ia juga mengaku dalam pelaksanaannya tetap mengutamakan protokol kesehatan yakni menyediakan tempat cuci tangan, sanitaizer, mengatur jaga jarak. Kegiatan ini dilakukan secara kontinyu sehingga jumlahnya dibatasi yakni maksimal 20 orang.Agar mereka tidak terkendala dalam belajar anak-anak masih diawasi oleh orang tuanya dan prajuru Banjar.Supaya bisa bekerja pihaknya akan mencari relawan untuk menjadi guru pendamping dan seorang IT. "Sehingga ketika ada gangguan jaringan mereka bisa terbantu," ungkap Sumandi.

Dengan menyediakan WiFi gratis ini pihaknya berharap dapat mengurangi beban masyarakat. Selain itu pihaknya juga ingin mengembalikan fungsi banjar yakni sebagai bangunan sosial, bahwa itu adalah milik mereka.

Tidak hanya itu dengan kegiatan ini dapat menumbuhkan partisipasi masyarakat untuk saling berbagi dalam meningkatkan pendidikan anak. "Sesuai motto kita yakni menciptakan generasi yang cerdas dan sehat," jelasnya.

Kegiatan ini mendapat apresiasi dari Perbekel Desa Ubung I Wayan Astika. Menurutnya inisiatif ini sangat bagus karena dapat menggugah semangat anak-anak untuk belajar meskipun lewat online.Tidak hanya itu menurutnya dengan adanya fasilitas seperti ini anak-anak mendapat suasana baru dalam belajar. "Sehingga mereka lebih semangat belajar PJJ atau online," tegasnya. (Ayu/humas)
(alf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Sesuai SKB Menteri,...
Sesuai SKB Menteri, PTMT Kota Bandung Tetap Digelar
Permudah Akses Pendidikan,...
Permudah Akses Pendidikan, 5.500 Modul PJJ Tingkat SD Disalurkan ke Kabupaten/Kota Tertinggal
Buron 5 Tahun, Tersangka...
Buron 5 Tahun, Tersangka Korupsi PJJ Rp5,8 M Akhirnya Diringkus
Pembelajaran Tatap Muka...
Pembelajaran Tatap Muka Terbatas di Sulut Mulai 12 Juli, Ini Syaratanya
Hari Ini, SMKN 1 Depok...
Hari Ini, SMKN 1 Depok Sleman Gelar PTM, 5 Persen Siswa Tidak Ikut
Meski Pandemi COVID-19,...
Meski Pandemi COVID-19, Tana Tidung Sukses Angkat Partisipasi Belajar 98 Persen
Tak Punya HP, Anak Terpaksa...
Tak Punya HP, Anak Terpaksa Belajar Online ke Rumah Teman
Kuliah Daring Dikeluhkan,...
Kuliah Daring Dikeluhkan, Dirjen Dikti: Kesehatan Nomor 1, Tak Bisa Dibeli
PJJ Magister PAI UIN...
PJJ Magister PAI UIN SSC 2025 Dibuka, Berikut Jadwal dan Syarat Pendaftaran
Rekomendasi
Bentuk Apresiasi, BHR...
Bentuk Apresiasi, BHR Ojol dan Kurir Tidak Bisa Dipaksakan
Sampoerna Dorong Pertumbuhan...
Sampoerna Dorong Pertumbuhan UMKM Capai Target Ekonomi 8%
Kesalahan Besar Meghan...
Kesalahan Besar Meghan Markle Terungkap dalam Rekaman Visa Pangeran Harry
Berita Terkini
Peduli Nelayan, Warga...
Peduli Nelayan, Warga Desa Nifasi Papua Dapat Rumah Baru
2 jam yang lalu
Kejati Geledah Kantor...
Kejati Geledah Kantor Dindik Jatim Usut Dugaan Korupsi Dana Hibah SMK Rp65 Miliar
2 jam yang lalu
Sambangi Mahasiswa di...
Sambangi Mahasiswa di DIY, Gubernur Kalteng Agustiar Serahkan Bantuan Rp200 Juta
3 jam yang lalu
Gelar Jumat Berkah,...
Gelar Jumat Berkah, Kantor Imigrasi Cilegon Gandeng PT Kine Bagikan Makanan Gratis
3 jam yang lalu
Saksi Lihat Oknum TNI...
Saksi Lihat Oknum TNI Bawa 2 Senpi saat Penembakan yang Menewaskan 3 Polisi di Lampung
3 jam yang lalu
MNC Peduli Edukasi Protein...
MNC Peduli Edukasi Protein Ikan di Kebon Sirih, Warga: Kegiatan Sangat Bermanfaat
3 jam yang lalu
Infografis
Muhammadiyah Masuk 10...
Muhammadiyah Masuk 10 Organisasi Keagamaan Terkaya di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved