Advan Luncurkan Startgo Eargun Buds, Standar Baru untuk Menikmati Audio

Rabu, 22 Juni 2022 - 15:19 WIB
Selain itu, Advan telah mengemas Startgo Eargun Buds dengan sumber daya yang tahan lama agar para pengguna dapat menikmati konten di smartphone tanpa adanya halangan waktu. Di tiap earbud telah tertanam baterai berkapasitas 35mAh, dan 400 mAh di charging case.

Baca: Kepengurusan Terbentuk 100%, DPD Perindo Keerom Yakin Lolos Verifikasi Faktual.

Baterai Startgo Eargun Buds bisa digunakan untuk berkomunikasi atau mendengarkan musik selama 4 jam, atau 14 jam jika dikombinasikan dengan charging case. Sementara untuk pengisian daya, Startgo Eargun Buds mengandalkan kabel USB-C.

Stargo Eargun Buds bisa didapatkan di official store StartGo di seluruh marketplace tanah air dengan harga promo Rp329.000.
(nag)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More Content