Campagaloe Bantaeng Dirancang Jadi Kawasan Wisata Buah

Kamis, 14 Januari 2021 - 12:49 WIB
Sekadar diketahui, kultur jaringan adalah salah satu metode pengembangan benih yang dilakukan melalui sel tanaman. Melalui kultur jaringan ini, sebuah kentang bisa menghasilkan ratusan hingga ribuan bibit kentang generasi nol (G-0). Kentang generasi nol ini, kemudian akan dikembangkaan menjadi generasi 1 dan generasi 2 yang tahan terhadap segala penyakit.



Kepada petugas lab, Bupati meminta untuk terus melakukan pengembangan teknologi pertanian. Dia juga memberi apresiasi kepada semua pihak yang ikut menjadi bagian dari upaya peningkatan produksi pertanian di masa pandemi .

"Lab ini harus terus berjalan, karena kebutuhan petani akan bibit dapat mudah terealisasi," jelas dia.
(luq)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More Content