Sandar di Dermaga, 26 Awak Positif Covid Isolasi Mandiri di Dalam KM Lambelu
Rabu, 15 April 2020 - 08:28 WIB
"Rencana pemeriksaan memang betul hari Senin, tapi karena kapalnya ditunda sehingga pemeriksaan dilakukan hari ini sesuai rencana awal dan dilakukan diatas kapal. Tidak ada yang boleh turun kedarat," ujar Naisyah.
Untuk hasilnya, lanjut dia, menunggu hasil laboratorium. Sementara 42 ABK dan mitra PT Pelni yang hasil pemeriksaannya sudah ada, sedang menjalani isolasi mandiri di kapal. "Hasilnya akan dirilis oleh Kadinkes Provinsi Sulawesi Selatan. Semua ABK yang positif dan yang lainnya saat ini sudah dilakukan isolasi mandiri di kapal selama 14 hari," jelasnya.
Untuk hasilnya, lanjut dia, menunggu hasil laboratorium. Sementara 42 ABK dan mitra PT Pelni yang hasil pemeriksaannya sudah ada, sedang menjalani isolasi mandiri di kapal. "Hasilnya akan dirilis oleh Kadinkes Provinsi Sulawesi Selatan. Semua ABK yang positif dan yang lainnya saat ini sudah dilakukan isolasi mandiri di kapal selama 14 hari," jelasnya.
(sri)
tulis komentar anda