Brigjen Pol Sigit: Pilkada di Banten Berjalan Aman
A
A
A
SERANG - Kapolda Banten Brigjen Pol Listyo Sigit Prabowo mengklaim bahwa tahapan pencoblosan Pilkada di Provinsi Banten berjalan aman dan lancar. Meskipun ada beberapa temuan di Pilkada Kota Serang, Lebak dan Kabupaten Tangerang.
"Dari beberapa laporan yang ada, satu yang kita tangani terkait dengan money politik di polres serang kota. Untuk di lebak ada pemilihan ulang di satu TPA. Secara umum (Pilkada)berjalan aman dan lancar," kata Kapolda di Kota Serang, Jumat (29/6/2018).
Kapolda mengharapkan, pascapencoblosan kondisi keamanan di wilayah hukum Polda Banten yang menyelenggarakan Pilkada, yakni di Kabupeten Lebak, Kota Serang, dan Kabupaten Tangerang berjalan dengan aman dan baik hingga penetapan pemenang oleh KPU.
"Yang perlu kita antispai karna ada hasil yang sedikit berbeda dengan harapan oleh pasangan calon, khsusunya di pilkada kota serang yang kita waspadai," ujarnya.
Ribuan petugas kepolisan bersama TNI masih melakukan penjagaan selama proses penghitungan di tingkat PPS, PPK, KPU Kota hingga berakhirnya seluruh tahapan Pilkada tahun 2018.
"Dari beberapa laporan yang ada, satu yang kita tangani terkait dengan money politik di polres serang kota. Untuk di lebak ada pemilihan ulang di satu TPA. Secara umum (Pilkada)berjalan aman dan lancar," kata Kapolda di Kota Serang, Jumat (29/6/2018).
Kapolda mengharapkan, pascapencoblosan kondisi keamanan di wilayah hukum Polda Banten yang menyelenggarakan Pilkada, yakni di Kabupeten Lebak, Kota Serang, dan Kabupaten Tangerang berjalan dengan aman dan baik hingga penetapan pemenang oleh KPU.
"Yang perlu kita antispai karna ada hasil yang sedikit berbeda dengan harapan oleh pasangan calon, khsusunya di pilkada kota serang yang kita waspadai," ujarnya.
Ribuan petugas kepolisan bersama TNI masih melakukan penjagaan selama proses penghitungan di tingkat PPS, PPK, KPU Kota hingga berakhirnya seluruh tahapan Pilkada tahun 2018.
(rhs)