Libur Nataru 2022, Ratusan Kendaraan di Pelabuhan Merak Mengular

Jum'at, 23 Desember 2022 - 14:14 WIB
loading...
Libur Nataru 2022, Ratusan...
Kendaraan di Pelabuhan Merak. Foto: Istimewa
A A A
CILEGON - Ratusan angkutan libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2022 di Pelabuhan Merak, Kota Cilegon, Banten, masih mengular. Diprediksi, situasi akan bertambah parah pada akhir pekan.

Eko, sopir mobil pribadi mengatakan, dari jam 12 malam dirinya masih mengantre di area dermaga Pelabuhan Merak.

"Masih, dari jam 12 malam sampai sekarang masih ngantre. Kalau katanya sih memang cuacanya yang agak ekstrem, saya juga kurang paham," katanya, kepada wartawan, Sabtu (23/12/2022).



Sebelumnya, aktivitas di Pelabuhan Merak sempat terhenti karena cuaca buruk. Saat ini, aktivitas pelabuhan sudah kembali dibuka. Namun, masih menyisakan antrean kendaraan yang akan menyebrang ke Sumatera.

"Oh belum tahu, cuma semalam keluar dari exit tol sini jalan udah macet sih. Sebenarnya bukan masalah khawatirnya sih, orang karena enggak tahu, ya biasa aja sih," sambungnya.



Berdasarkan pantauan, tampak antrean kendaraan pribadi dan truk logistik masih menumpuk di dermaga. Mereka menunggu giliran masuk kapal. Meski demikian, situasi masih terpantau lancar.

Menurut data PT ASDP Indonesia Ferry, jumlah penumpang hingga jam 8 pagi mencapai 680.324 orang dengan jumlah kendaraan mencapai 164.507 unit.
(san)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
8 Buffer Zone Disiapkan...
8 Buffer Zone Disiapkan Antisipasi Macet Horor Mudik 2025 di Pelabuhan Merak
Dilantik, Aditya Triputranto...
Dilantik, Aditya Triputranto Resmi Jabat Kepala Kantor Imigrasi Cilegon
Bocah SD di Cilegon...
Bocah SD di Cilegon Diculik Remaja, Ditemukan Linglung di Pekanbaru Setelah Dipaksa Mengemis
Libur Nataru Berakhir,...
Libur Nataru Berakhir, Polda Jateng Tutup Kembali Gerbang Tol Prambanan
Arus Balik Tahun Baru...
Arus Balik Tahun Baru 2025, Ribuan Kendaraan Padati Rest Area Heritage Brebes
Arus Balik Libur Panjang...
Arus Balik Libur Panjang Natal, Tol Cipularang Menuju Jakarta Padat Merayap
Puncak Arus Balik Libur...
Puncak Arus Balik Libur Nataru Diprediksi 1 Januari 2025, Ini Daftar Lokasi Titik Kepadatan
Kondisi Terkini Pelabuhan...
Kondisi Terkini Pelabuhan Merak Jelang Libur Natal dan Tahun Baru
Libur Nataru, Delay...
Libur Nataru, Delay System Kendaraan Menuju Pelabuhan Bakauheni Mulai Diterapkan
Rekomendasi
Di Depan Duta Besar...
Di Depan Duta Besar Tiongkok, Pimpinan Ormas Islam Kutuk Sindikat Oplosan BBM dan Dukung Danantara
Nama Belakang Tak Biasa...
Nama Belakang Tak Biasa Pangeran George, Putri Charlotte, dan Louis yang Jarang Diketahui
Buku Harian Putri Diana...
Buku Harian Putri Diana Ungkap Pernikahannya dengan Raja Charles III Penuh Penderitaan
Berita Terkini
Gempa M5,2 Guncang Bayah...
Gempa M5,2 Guncang Bayah Banten, Dirasakan hingga Bogor
15 menit yang lalu
Ini Tarif PBJT Jasa...
Ini Tarif PBJT Jasa Perhotelan saat Inap di Hotel Jakarta, Wajib Tahu
28 menit yang lalu
Kisah Penangkapan Crazy...
Kisah Penangkapan Crazy Rich Kiai Murmo yang Memicu Kemarahan Pangeran Diponegoro Kepada Belanda
1 jam yang lalu
Bangunan Liar di Bantaran...
Bangunan Liar di Bantaran Kali Bekasi Dibongkar, Kades Kritik Dedi Mulyadi Otoriter: Bukan Zaman Penjajah Ini
2 jam yang lalu
2 Pejabat Disdik Sumut...
2 Pejabat Disdik Sumut Terjaring OTT Korupsi Dana BOS, Kejaksaan Sita Rp319 Juta
8 jam yang lalu
Heboh! Dipepet Motor...
Heboh! Dipepet Motor Anggota Patwal Polres Bogor di Jalur Puncak, Pengendara Terjungkal
10 jam yang lalu
Infografis
7 Masjid Tua di Jakarta...
7 Masjid Tua di Jakarta yang Ikonik dan Sarat Sejarah Islam
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved