Daftar Lewat Jalur Prestasi, Calon Siswa Wajib Lampirkan Surat Ini

Senin, 29 Juni 2020 - 23:15 WIB
loading...
Daftar Lewat Jalur Prestasi,...
PPDB di Kota Makassar juga akan membuka jalur prestasi. Foto/SINDOnews/Muchtamir Zaide
A A A
MAKASSAR - Meski telah memiliki sertifikat sebagai tanda bukti pernah menang atau ikut terlibat dalam kejuaraan, namun calon peserta didik yang ingin mendaftar melalui jalur prestasi wajib menyertakan surat keterangan dari panitia penyelenggara.

Hal itu ditegaskan Plt Kepala Dinas Pendidikan Kota Makassar , Amelia Malik. Dia menerangkan surat itu sebagai bukti legalitas terhadap kejuaraan yang dilakukan oleh panitia penyelenggara.

"Kalau legalisir bisa saja (curang), tidak bisa menjamin. Tapi kalau panitia penyelenggara tidak mungkin mengeluarkan surat keterangan kalau itu tidak benar," tegas Amelia, Senin (29/6/2020).

Surat ini, kata Amel hanya diperuntukkan bagi jalur prestasi non akademik. Sedangkan jalur prestasi akademik penilaiannya didasarkan pada akumulasi nilai rapor lima semester terakhir.

(tri)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Siti Maemunah, Satu-satunya...
Siti Maemunah, Satu-satunya Siswi Baru SDN 4 Dimoro Grobogan Hasil PPDB 2024
Tahap I Diumumkan, Ini...
Tahap I Diumumkan, Ini Aturan Jalur Zonasi PPDB Jabar 2024
Begini Aturan Zonasi...
Begini Aturan Zonasi di PPDB Jabar 2024, Persiapan Daftar Tahap 2
Server PPDB Jabar Down,...
Server PPDB Jabar Down, Sekda Herman Minta Operator Sekolah Bantu Pendaftar
Peras Kepala Sekolah...
Peras Kepala Sekolah di Cimahi, Mantan Pegawai Kejaksaan Diringkus
Miris! SMP Islam di...
Miris! SMP Islam di Surabaya Hanya Mendapatkan 1 Siswa Baru saat PPDB
Pendaftaran PPDB Ditutup,...
Pendaftaran PPDB Ditutup, Masyarakat Diminta Laporkan Jika Terjadi Kecurangan
Serba Online, Gubernur...
Serba Online, Gubernur Sebut 36 Ribu Operator dan Call Center Siap Layani PPDB SMA dan SMK Se Jatim
Pendaftaran PPDB Gelombang...
Pendaftaran PPDB Gelombang Pertama di Jabar 2023 Tembus 47.500 Siswa
Rekomendasi
Selain 15 Pos Kementerian/Lembaga,...
Selain 15 Pos Kementerian/Lembaga, Komisi I DPR Pertimbangkan TNI Aktif Bisa Jabat di Badan Perbatasan Nasional
Siapa Rae Lil Black?...
Siapa Rae Lil Black? Mantan Bintang Porno Jepang yang Jadi Mualaf setelah Berlibur ke Malaysia
Wujudkan 1.000 Sarjana...
Wujudkan 1.000 Sarjana Pertanian, 98 Mahasiswa USU Raih Beasiswa JHL Foundation
Berita Terkini
Anggota Patwal Pepet...
Anggota Patwal Pepet Pemotor hingga Terperosok di Jalur Puncak Bogor Dicopot
50 menit yang lalu
Petugas Kabel Wi-Fi...
Petugas Kabel Wi-Fi Babak Belur Dikeroyok Anggota Ormas di Depok Gara-gara Tak Memberi Uang
1 jam yang lalu
Korban Tewas Kebakaran...
Korban Tewas Kebakaran Kapal Tanker Ronggolawe dan Tug Boat Bertambah Jadi 3 Orang
1 jam yang lalu
Banjir dan Longsor Terjang...
Banjir dan Longsor Terjang Kota Padangsidimpuan, Satu Orang Tewas
2 jam yang lalu
Bela sang Adik, Penyanyi...
Bela sang Adik, Penyanyi Dangdut Serli KDI Malah Jadi Korban Penganiayaan
2 jam yang lalu
BMKG: Gempa M5,2 Bayah...
BMKG: Gempa M5,2 Bayah Banten Masuk Kategori Megathrust Event, Tak Berpotensi Tsunami
3 jam yang lalu
Infografis
Daftar Menteri Kabinet...
Daftar Menteri Kabinet Merah Putih, Dilantik Prabowo Hari Ini
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved