Arus Balik di Tol Cipali Masih Tinggi, One Way Tetap Diberlakukan

Minggu, 08 Mei 2022 - 16:39 WIB
loading...
Arus Balik di Tol Cipali...
Arus balik pada hari terkahir libur lebaran, Minggu (8/5/2022) tampak masih ramai lancar. SINDOnews/Inin
A A A
MAJALENGKA - Arus balik pada hari terkahir libur lebaran , Minggu (8/5/2022) tampak masih ramai lancar. Laju kendaraan dari arah Cirebon menuju Purwakarta masih didominasi kendaraan golongan 1 dengan kondisi ramai di dua lajur, baik A (arah Purwakarta-Cirebon) maupun B.

Dari catatan ASTRA Tol Cipali pada Sabtu (7/5/2022), terdapat sebanyak 133 ribu kendaraan yang melaju ke arah Jakarta. Angka tersebut tercatat lebih tinggi dibanding Jumat (6/5/2022).

"Jumlah kendaraan yang melintas di ruas Cipali pada hari Sabtu (07/05) sebanyak 137.334 kendaraan. Sedangkan kendaraan yang melintas di Gerbang Tol Palimanan menuju arah barat hingga Minggu siang sebanyak 32.071 kendaraan," kata General Manager Operation ASTRA Tol Cipali Suyitno.

Baca: Mobil Peziarah Terbalik di Lombak Utara, 2 Penumpang Tewas dan 9 Terluka.

Rekayasa lalulintas berupa oneway yang sudah diterpakan sejak Kamis (5/5/2022) malam lalu, hingga saat ini masih berlaku. "Lalu lintas terpantau ramai lancar masih di dominasi oleh kendaraan golongan 1. Penerapan oneway atas diskresi Kepolisian masih diberlakukan hingga saat ini," beber dia. Baca Juga: Rem Blong, Truk Tangki Tabrak Tiang Listrik dan Jatuh ke Kolam.
(nag)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
All Out Kawal Pemerintahan...
All Out Kawal Pemerintahan Dedi Mulyadi-Erwan, Partai Perindo Siap Kolaborasi Bangun Jawa Barat Lebih Maju
Dedi Mulyadi Larang...
Dedi Mulyadi Larang Adanya Sumbangan di Jalan Raya Mulai Hari Ini
Posko Arus Balik di...
Posko Arus Balik di Bandara Sepinggan Dapat Apresiasi Pemudik
Operasi Ketupat Jaya...
Operasi Ketupat Jaya di Tanjung Priok Zero Accident, Kapolres Apreasiasi Seluruh Pihak
Program Balik Kerja...
Program Balik Kerja Bareng, BPKH Berangkatkan Ribuan Pemudik Kembali ke Perantauan
Libur Lebaran Berakhir,...
Libur Lebaran Berakhir, Disdukcapil Jakarta Minta Pendatang Baru Lapor
Situasi Terkini Jalur...
Situasi Terkini Jalur Gentong Tasikmalaya di Hari Terakhir Cuti Bersama
Jalur Nagreg Masih Padat...
Jalur Nagreg Masih Padat di Hari Terakhir Cuti Bersama, Sudah 10 Kali One Way
Hari Terakhir Cuti Bersama,...
Hari Terakhir Cuti Bersama, 12.853 Orang Tinggalkan Jakarta dari Stasiun Gambir
Rekomendasi
Sinopsis Original Series...
Sinopsis Original Series Vision+ di RCTI Dendam Eps 1: Renata Kehilangan Adiknya dan Ayahnya oleh District 8
Aldi Satya Mahendra,...
Aldi Satya Mahendra, Rookie Sensasional Gebrak Assen dengan Dua Hasil Top 10 di World Supersport 2025
Profil Hotma Sitompul,...
Profil Hotma Sitompul, Pengacara Kondang Jebolan UGM yang Hari Ini Meninggal Dunia
Berita Terkini
Gubernur Bali Diingatkan...
Gubernur Bali Diingatkan Tak Perlu Latah Tiru Israel Atasi Krisis Pangan
13 menit yang lalu
Kepala Rutan Pekanbaru...
Kepala Rutan Pekanbaru Dicopot Buntut Tahanan Dugem di Sel
43 menit yang lalu
Gunung Marapi Meletus...
Gunung Marapi Meletus Disusul Gempa Bumi Magnitudo 4,4
1 jam yang lalu
Modus Dokter Kandungan...
Modus Dokter Kandungan Cabul di Garut Tawarkan USG Gratis ke Korban
1 jam yang lalu
Syafril Dokter Kandungan...
Syafril Dokter Kandungan Cabul di Garut Pernah Ditonjok Suami Korban Pelecehan
2 jam yang lalu
Penampakan Gunung Semeru...
Penampakan Gunung Semeru usai Erupsi Beruntun dan Semburkan Abu Vulkanik
3 jam yang lalu
Infografis
Ditekan Israel, UNIFIL...
Ditekan Israel, UNIFIL Sumpah 10.000 Pasukan PBB Tetap di Lebanon
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved