Razia Narkoba di Lapas Sidoarjo, Petugas Hanya Temukan Pisau dan Palu

Jum'at, 25 Februari 2022 - 05:56 WIB
loading...
Razia Narkoba di Lapas...
Suasana penggeledahan di Lapas Klas 2 Sidoarjo yang dilakukan tim gabungan Kanwil Kemenkumham Jatim, Kamis malam (24/2/2022). Foto: iNewsTV/Yoyok Agusta
A A A
SIDOARJO - Petugas gabungan Kanwil Kemenkumham Jawa Timur yang terdiri dar TNI Polri mendadak merazia Lapas Klas 2 Sidoarjo, Kamis malam (24/2/2022).

Satu per satu warga binaan digeledah dan juga setiap sudut kamar sel yang dihuni para warga binaan namun petugas tidak menemukan adanya narkoba.



Seluruh kamar sel lapas klas 2 Sidoarjo diperiksa, meski tidak ada narkoba namun petugas menemukan barang berbahaya lain seperti pisau dari sendok, palu hingga kipas angin.



"Razia ini sengaja dilakukan untuk menjaga ketertiban dan keamanan dalam lapas, hingga mencegah masuknya barang terlaran seperti narkoba," kata Plt Kadiv Pemasyarakatan kanwil Kemenkumham Jatim, Gun Gun Gunawan.



Tak hanya merazia barang terlarang namun petugas juga melakukan tes urine kepada warga binaan dan petugas Lapas secara acak.

"Rencananya razia serupa akan terus digelar oleh petugas Kanwil Kemenkuham Jatim untuk memastikan bahwa Lapas dan Rutan di Jawa Timur aman," katanya.
(nic)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
SMASIF SDGs Project...
SMASIF SDGs Project 2025, Ajak Santri Praktiklan Ilmu dari Sekolah dan Pesantren
Siapa Pemilik HGB Laut...
Siapa Pemilik HGB Laut Sidoarjo? Ini Penjelasan Menteri ATR Nusron Wahid
Walhi Desak Pemerintah...
Walhi Desak Pemerintah Cabut Izin HGB 656 Hektare di Laut Sidoarjo
Warga Sidoarjo Gempar,...
Warga Sidoarjo Gempar, Anak Bentur-benturkan Kepala Ayahnya hingga Tewas
Kumpul Sahabat, Dukung...
Kumpul Sahabat, Dukung Perkembangan UMKM di Sidoarjo
Autogate Bakal Dipasang...
Autogate Bakal Dipasang di Bandara Juanda, Ini Fungsinya
Warga Citra Harmoni...
Warga Citra Harmoni Sidoarjo Jalan Sehat Kemerdekaan dan Deklarasi Pilkada Damai
Keracunan Jajanan Viral,...
Keracunan Jajanan Viral, Belasan Anak Sidoarjo Dirawat di RSUD RT Notopuro
Plt Bupati Sidoarjo...
Plt Bupati Sidoarjo Subandi Raih Penghargaan Pemimpin Daerah Award 2024
Rekomendasi
7 Fakta Perceraian Paula...
7 Fakta Perceraian Paula Verhoeven & Baim Wong, Dituduh Selingkuh hingga Disebut Istri Nusyuz
Eks Penyidik KPK: Pelantikan...
Eks Penyidik KPK: Pelantikan Harun Al Rasyid Bukti Prabowo Ingin Penyelenggaraan Haji Bebas Korupsi
4 Ayat Terakhir Surat...
4 Ayat Terakhir Surat Al Hasyr, Bacaan, Arti dan Manfaatnya
Berita Terkini
PCNU Jakut dan Polres...
PCNU Jakut dan Polres Pelabuhan Tanjung Priok Bagikan Sembako ke Sopir Truk
1 jam yang lalu
Kasus Siswa Diduga Keracunan...
Kasus Siswa Diduga Keracunan MBG di Cianjur, Partai Perindo: Perkuat Pengawasan Kualitas
1 jam yang lalu
Pohon Tumbang, Rekayasa...
Pohon Tumbang, Rekayasa Lalin Diterapkan di Tol Jagorawi Akses Keluar Karanggan KM 24
3 jam yang lalu
Pembunuh Pria Dalam...
Pembunuh Pria Dalam Karung Bawa Mayat Korban Pakai Motor Terekam CCTV
3 jam yang lalu
Guru Besar UNS Jadi...
Guru Besar UNS Jadi Mediator Gugatan Ijazah Jokowi
4 jam yang lalu
Transjabodetabek Resmi...
Transjabodetabek Resmi Beroperasi, MTI Tekankan Pentingnya Masterplan Transportasi yang Terintegrasi
5 jam yang lalu
Infografis
Paus Fransiskus, Pembawa...
Paus Fransiskus, Pembawa Perubahan dan Keterbukaan Gereja Katolik
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved