New Normal, Bandara Sepinggan Siapkan Layanan CS Online

Senin, 08 Juni 2020 - 15:17 WIB
loading...
New Normal, Bandara...
Bandar Udara Internasional SAMS Sepinggan Balikpapan menerapkan fasilitas, CS Online, sebagai fasilitas media informasi bagi pengguna jasa. Foto/Mukmin Azis
A A A
BALIKPAPAN - Bandar Udara Internasional Sultan Aji Muhammad Sulaiman (SAMS) Sepinggan Balikpapan menerapkan fasilitas, Customer Service Online, sebagai fasilitas media informasi bagi pengguna jasa. Cara ini sebagai langkah pengelola bandara selama New Normal .

"Menghadapi New Normal kami telah melakukan upaya-upaya yang bisa dilakukan salah satunya mengurangi interaksi langsung antara pengguna jasa dengan petugas di Bandara SAMS Sepinggan dengan menghadirkan, Customer Service Online" kata General Manager PT Angkasa Pura I Balikpapan, Farid Indra Nugraha.

Area Keberangkatan dan Kedatangan menjadi lokasi penempatan fasilitas ini. Khususnya terkait pertanyaan prosedur layanan penerbangan selama pandemi, Corona Virus Disease (COVID-19). Diharapkan, para calon penumpang akan sangat terbantu dengan fasilitas ini. (Baca juga: PNS Otak Pembalakan Liar di Pidie Jaya Aceh Ditangkap Polisi )

"Petugas kami akan melayani sesuai jam operasional pukul 06.00-18.00 WITA siap merespon pertanyaan pengguna jasa, silahkan juga bagi yang ingin bertanya terkait persyaratan penerbangan terbatas bisa langsung ke Bandara SAMS Sepinggan, adapun media informasi lainnya bisa melalui Contact Center 172 beroperasi 24 jam." jelasnya.

Farid mengimbau, bagi pengguna jasa di Bandara SAMS Sepinggan untuk dapat menjaga jarak antrian, perhatikan tanda batas jarak yang telah kami pasang. Saya berharap semoga upaya kami dapat mengurangi penyebaran COVID-19 dalam memasuki masa New Normal. (Baca juga: Menyamar Jadi Pembeli, Polisi Bekuk IRT Pengedar Sabu di Merangin )

"Bandara SAMS Sepinggan selain menyediakan fasilitas Customer Service Online juga memasang banner persyaratan dan imbauan di area pintu masuk dan melalukan monitoring pengguna jasa untuk menjaga jarak atau physical distancing," tambah Farid.

Untuk diketahui Bandara SAMS Sepinggan sejak perpanjangan masa berlaku kriteria pembatasan perjalanan orang melalui KM 116 Tahun 2020 mulai tanggal 1 - 7 Juni 2020 telah melayani penumpang sebanyak 13.626, kemudian pesawat udara 295 pergerakan dan sektor logistik 702.741 kilogram.
(mpw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Tingkatkan Pelayanan,...
Tingkatkan Pelayanan, Kantor CC PLN 123 Palembang Resmi Beroperasi
Jaya Negara-Arya Wibawa...
Jaya Negara-Arya Wibawa Prioritaskan Peningkatan Infrastruktur di Denpasar
Pj Bupati Akui Tata...
Pj Bupati Akui Tata Kelola Pelayanan Publik di Kabupaten Mimika Masih Kurang Baik
Seluruh Warga 17 Distrik...
Seluruh Warga 17 Distrik di Maybrat Papua Barat Segera Kantongi NIK
Bupati Kotabaru Serahkan...
Bupati Kotabaru Serahkan 180 Unit Mobil Operasional untuk Kepala Desa
Capaian Kinerja Kantor...
Capaian Kinerja Kantor Imigrasi Kotabumi Lampung selama 2024 Lebihi Target
Resmikan KP Serang,...
Resmikan KP Serang, PLN Icon Plus Komitmen Beri Layanan Lebih Cepat ke Warga Banten
SKCK Online Polresta...
SKCK Online Polresta Sidoarjo Raih Top Inovasi Pelayanan Publik
Sukses Wujudkan Layanan...
Sukses Wujudkan Layanan Publik Berkualitas, Pemprov Jatim Raih Penghargaan APN 2024 Kategori Gold
Rekomendasi
Pengamat Militer Sebut...
Pengamat Militer Sebut Seskab Dapat Ditempati Prajurit TNI Aktif
Kolaborasi PNM dan Kementerian...
Kolaborasi PNM dan Kementerian UMKM Perkuat Literasi Usaha Nasabah
Permintaan Properti...
Permintaan Properti Lewat Rumah123 Capai Lebih 500.000 Tiap Kuartal
Berita Terkini
Percepatan Ketahanan...
Percepatan Ketahanan Pangan, PTPN IV PalmCo Optimalkan Areal Replanting
3 jam yang lalu
Pelaku Pembakaran 3...
Pelaku Pembakaran 3 Gerbong Kereta Api di Stasiun Tugu DIY Ditangkap
3 jam yang lalu
Website Resmi Pemkab...
Website Resmi Pemkab Bandung Diretas, Muncul Tulisan Slot Gacor
3 jam yang lalu
Motif Pembunuh Ibu dan...
Motif Pembunuh Ibu dan Anak di Tambora karena Sakit Hati Dimarahi Korban
5 jam yang lalu
Produsen MinyaKita Ilegal...
Produsen MinyaKita Ilegal di Banten Digerebek, Raup Untung Rp45 Juta Setiap Bulan
6 jam yang lalu
Tebarkan Kebahagiaan...
Tebarkan Kebahagiaan Ramadan hingga Pelosok Banten
6 jam yang lalu
Infografis
Bahlil Beri Sinyal Ojek...
Bahlil Beri Sinyal Ojek Online Tak Dapat BBM Subsidi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved