Geliat Masyarakat di Kobar Menanam Porang Perlu Didampingi Instansi Terkait

Selasa, 02 November 2021 - 11:17 WIB
loading...
Geliat Masyarakat di...
Ketua DPRD Kobar Rusdi Gozali mengatakan, di Kabupaten Kotawaringin Barat sudah banyak yang menanam porang. iNews TV/Sigit
A A A
KOTAWARINGIN BARAT - Geliat dan semangat masyarakat Kabupaten Kotawaringin Barat (Kobar) Kalteng untuk budidaya tanaman porang , harus jadi perhatian pemerintah daerah. Untuk ituDPRDmendorong agar Pemkab Kobar bisa memfasilitasi keinginan petani porang supaya diberi bimbingan dan pelatihan.

Ketua DPRD Kobar Rusdi Gozali mengatakan, di Kabupaten Kotawaringin Barat sudah banyak yang menanam porang. Porang mampu bersiang dan menjadi komoditas perkebunan yang memiliki nilai ekonomi tinggi.

"Tanaman Porang ini sudah banyak di budidayakan sejumlah daerah di Jawa dan sumatera, komoditas ini nampaknya mulai diikuti oleh masyarakat Kobar untuk ikut menanam porang," kata Rusdi Gozali, Selasa 2 November 2021.

Hanya saja, lanjut Rusdi, masyarakat di Kobar masih banyak yang belum mengetahui terkait penanaman yang baik soal porang. Makanya asosiasi petani porang berharap adanya pelatihan dan bimbingan dalam menanam porang. Baca: Pemerintah Izinkan Tes Antigen Syarat Perjalanan, di Bandara Ngurah Rai Masih Wajib PCR.

"Maka dari itu, kami mendorong agar dinas terkait agar bisa memfasilitasi untuk pendampingan. Karena ini tanaman porang juga menjanjikan untuk dikembangkan," sebutnya.

Di samping itu, saat ini harga dari porang sangat mahal untuk keperluan ekspor. Maka ini menjadi potensi yang sangat bagus kedepan, jika benar- benar bisa dikelola dan dikembangkan di Kobar. Baca Juga: Diamankan Polisi saat Hendak Tawuran, Puluhan Pelajar Ini Diminta Cium Kaki Orang Tua.

"Tentu ini juga sangat bagus dikembangkan, guna memanfaatkan lahan kosong yang tidak digunakan," pungkasnya.
(nag)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Jalan Sehat Bersama,...
Jalan Sehat Bersama, Agustiar-Edy Disambut Antusias Ribuan Masyarakat Kobar
Tokoh Kobar Siap Turun...
Tokoh Kobar Siap Turun Gunung Menangkan Agustiar Sabran di Pilgub Kalteng
5 Pekerja Pemasang Kabel...
5 Pekerja Pemasang Kabel Optik Kesetrum, 2 Tewas dan 3 Luka Bakar Ringan
Pendatang Baru Berpotensi...
Pendatang Baru Berpotensi Geser Petahana di Pilkada Kobar 2024
Cabup Pendatang Baru...
Cabup Pendatang Baru Kotawaringin Barat Berpotensi Kalahkan Petahana
Kisah Pilu Marina Gadis...
Kisah Pilu Marina Gadis 14 Tahun yang Terkurung 10 Bulan di Kamar Kos dengan Gizi Kurang
Melilit di Atap Rumah,...
Melilit di Atap Rumah, Ular Piton Raksasa Gegerkan Warga Kumai Hulu
Jambret Tas Mantan Pacar,...
Jambret Tas Mantan Pacar, Pria di Kotawaringin Barat Babak Belur Dihajar Massa
BPJS Ketenagakerjaan...
BPJS Ketenagakerjaan Pangkalan Bun Berikan Santunan dan Serahkan APD ke Perwakilan Perusahaan
Rekomendasi
Kunjungi Pangkalan Militer,...
Kunjungi Pangkalan Militer, JD Vance Tuding Bujuk Warga Greenland Bergabung dengan AS
Pemerintah Tetapkan...
Pemerintah Tetapkan Lebaran 2025 Senin 31 Maret
Iran Siapkan Operasi...
Iran Siapkan Operasi True Promise III Menarget Israel, Berikut 3 Skenarionya
Berita Terkini
Jelang Lebaran, Kemenko...
Jelang Lebaran, Kemenko Polkam Pastikan Distribusi Logistik di Jawa Barat Aman
53 menit yang lalu
Puncak Arus Mudik di...
Puncak Arus Mudik di GT Kalikangkung, Volume Kendaraan Naik 169 Persen
59 menit yang lalu
Update Mudik 2025: 83.031...
Update Mudik 2025: 83.031 Kendaraan Melintas di Jalur Gentong Tasikmalaya
1 jam yang lalu
DPR ke Krakatau Steel...
DPR ke Krakatau Steel Cilegon: Dorong Industri Baja Nasional Berkembang
1 jam yang lalu
Gempa Myanmar Jadi Peringatan,...
Gempa Myanmar Jadi Peringatan, HIPMI Jaya Dorong Regulasi Bangunan Antigempa di Jakarta
1 jam yang lalu
Lembaga Falakiyah NU...
Lembaga Falakiyah NU Sampang Pantau Hilal Idulfitri 2025 di Pelabuhan Taddan Camplong
2 jam yang lalu
Infografis
4 Tentara AS Tewas saat...
4 Tentara AS Tewas saat Latihan Tempur di Dekat Sekutu Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved