Bupati Tulang Bawang Tinjau Vaksinasi Massal Lintas Agama Sekaligus Menyerahkan Bantuan

Rabu, 22 September 2021 - 20:34 WIB
loading...
Bupati Tulang Bawang...
Bupati Tulang Bawang Winarti saat meninjau vaksinasi massal yang digelar di Gereja Bethel Indonesia Rabu (22/9/2021).
A A A
KOTA MENGGALA - Bupati Tulang Bawang Winarti meninjau vaksinasi massal yang digelar di beberapa titik, yakni di Gereja Bethel Indonesia, di Pesantren Nurussa'adah Banjar Baru, dan di PT SIL Gedung Meneng Tulang Bawang, Rabu (22/9/2021).

Menurut Bupati Winarti, setiap posko vaksinasi massal menyediakan kurang lebih 150 vaksin. "Warga sangat antusias ikut vaksinasi karena memang dilaksanakan di lokasi-lokasi terdekat dengan warga guna membantu warga mendapat vaksin sesegera mungkin," katanya.

Bupati mengimbau warga tetap menjaga kesehatan dan kebersihan walau sudah vaksin. Dia berharap vaksinasi dapat menekan penyebaran Covid-19 di Kabupaten Tulang Bawang sehingga warga dapat beraktivitas dan perekonomian dapat kembali bergulir. "Untuk camat, kepala desa dan jajarannya agar membantu mayarakat, khususnya kepada warga yang positif terpapar Covid-19," ujarnya.

Pada kesempatan tersebut Bupati Winarti juga memberikan bantuan berupa gerobak kepada sejumlah warga.

Saat meninjau vaksinasi massal Bupati didampingi Kepala Dinas (Kadis) Kesehatan Pemkab Tulang Bawang, dan diikuti anggota DPRD Tulang Bawang, Kadis Kominfo, Kadis Koperasi dan UKM, Kasatpol PP, Babinsa, Kabag Perekonomian, Kabag Umum, Kabag Kerja Sama, camat serta sejumlah kepala kampung setempat. CM
(ars)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Oknum PNS Pemkab Tulang...
Oknum PNS Pemkab Tulang Bawang Terciduk Bawa Sabu 8,5 Gram
Bupati Winarti Hadiri...
Bupati Winarti Hadiri Peringatan Hari Guru Nasional dan HUT PGRI Ke-77 Tahun 2022
Pemkab Tulang Bawang...
Pemkab Tulang Bawang Siap Bangun Rumah Sakit Tipe D
Pasar Murah Meraksa...
Pasar Murah Meraksa Aji Berlangsung Sukses, Bupati Winarti Disanjung Warganya
Warga Rawapitu Antusias...
Warga Rawapitu Antusias Menyambut Kehadiran Bupati Winarti
Bupati Winarti Rotasi...
Bupati Winarti Rotasi 5 Pejabat Tinggi Pratama untuk Penyegaran
Bupati Winarti Beri...
Bupati Winarti Beri Bantuan Pupuk dan Pembukaan Sekolah Tani
Buka Lampung Fair 2022,...
Buka Lampung Fair 2022, Gubernur Lampung Sempatkan Nikmati Kopi di Stand Anjungan Tulang Bawang
Jadi Inspektur Peringatan...
Jadi Inspektur Peringatan Hari Sumpah Pemuda, Sekda Tulang Bawang Bacakan Sambutan Bupati Winarti
Rekomendasi
Popularitas Kate Middleton...
Popularitas Kate Middleton Menurun, Warga Amerika Lebih Menyukai Pangeran Harry
Jakarta Masuk Puncak...
Jakarta Masuk Puncak Daftar Kota Dunia yang Akan Hadapi Banjir Dahsyat
Uni Eropa Balas Tarif...
Uni Eropa Balas Tarif Trump: Produk AS Terancam Kena Pajak 25%
Berita Terkini
Profil Irjen Pol Nanang...
Profil Irjen Pol Nanang Avianto, Alumni Akpol 1990 dengan Karier Mentereng Jadi Kapolda Jatim
3 jam yang lalu
Kanit PPA Polrestabes...
Kanit PPA Polrestabes Makassar Minta Rp10 Juta ke Pelaku Pelecehan, Rp5 Juta untuk Korban dan Rp5 Juta Iptu HR
5 jam yang lalu
5 Hal Menarik dari Prabu...
5 Hal Menarik dari Prabu Siliwangi, Mulai dari Asal Usul hingga Mitos Macan Putih
5 jam yang lalu
Kisah Bripka Joko Hadi,...
Kisah Bripka Joko Hadi, Polisi Penggali Kubur Sukarela Selama 23 Tahun bagi Warga Kurang Mampu
5 jam yang lalu
Kronologi Fidya Kamalindah...
Kronologi Fidya Kamalindah Atlet Taekwondo Nasional asal Bandung Hilang 10 Tahun
11 jam yang lalu
Kasus Korupsi Pabrik...
Kasus Korupsi Pabrik Gula Asembagus, Kortas Tipikor Mabes Polri Geledah Kantor PTPN 1 Surabaya
12 jam yang lalu
Infografis
Vaksinasi Massal Covid-19...
Vaksinasi Massal Covid-19 Bagi Pelajar Kota Bandung
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved