BSSN Gandeng Dinas Kominfo SP Sulsel Gelar Literasi Media Digital

Kamis, 24 Juni 2021 - 22:40 WIB
loading...
A A A
Dalam kesempatan tersebut, iapun menyampaikan sejumlah panduan dalam bersosial media. Pertama, menjaga privasi. Tidak dengan mudah memberikan informasi data diri di sosial media. Selanjutnya, menghindari hoax dan menjaga keamanan akun.

"Membuat kata kunci yang sulit ditebak dan mengubahnya secara berkala, bisa menjaga keamanan akun," pesannya.

Amson juga mengingatkan untuk memanfaatkan sosial media untuk menyebarkan hal-hal yang positif, serta menggunakan sosial media seperlunya saja.

"Jangan memulai konflik, mengejek atau menjelekkan orang lain, berbagi gambar atau video yang tidak pantas, ataupun bersiap terlalu ekstrem," kata Amson.
(agn)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1172 seconds (0.1#10.140)