Kawungsari Kuningan Jadi Desa Miliarder, Ini Kegembiraan Warga yang Borong Elektronik, Mobil dan Motor

Senin, 22 Februari 2021 - 21:42 WIB
loading...
Kawungsari Kuningan...
Desa Kawungsari, Kecamatan Cibereum, Kabupaten Kuningan, Jawa Barat menjadi perbincangan di media sosial. Pasalnya, desa yang jauh dari pusat kota ini, mendapat julukan sebagai desa miliarder. Foto iNews TV/Miftahudin
A A A
KUNINGAN - Desa Kawungsari, Kecamatan Cibereum, Kabupaten Kuningan , Jawa Barat akhir akhir ini menjadi sorotan dan perbincangan di media sosial. Pasalnya, desa yang jauh dari pusat kota ini, mendapat julukan sebagai desa miliarder.
Kawungsari Kuningan Jadi Desa Miliarder, Ini Kegembiraan Warga yang Borong Elektronik, Mobil dan Motor

Bukan karena memiliki kekayaan sumber daya alam yang melimpah, namun hampir seluruh penduduknya berbondong bondong membeli kendaraan mobil dan motor baru serta elektronik. Tidak jarang pemandangan sehari hari terlihat, warga yang membeli barang barang baru.

Sejumlah warga yang membeli barang baru juga tidak jarang yang menggelar tradisi sawer atau menyebar uang receh untuk diperbutkan kepada anak anak atau warga sekitar.



Warga Kawungsari Irfan Pratama menjelaskan, dirinya mendapat ganti untung dari pemerintah sebesar lebih dari Rp600 juta, atas pembangunan Bendungan Kuningan. Hasil tersebut diperuntukan pembelian mobil dan motor, sawah dan sebagian lagi untuk tabungan."Anak anak juga dibelikan sepeda dan handphone," katanya.
Kawungsari Kuningan Jadi Desa Miliarder, Ini Kegembiraan Warga yang Borong Elektronik, Mobil dan Motor

Sementara sales alat alat elektronik Ifan dari Toko Mekarwangi yang ditemui saat mengantar barang, menjelaskan, hampir setiap hari dirinya mengirim barang barang elektronik baik kulkas, mesin cuci maupun barang elektronik lainya.

"Kami mendapatkan berkah dari antusias warga membeli barang elektronik," katanya.

Baca juga: Kampung Miliarder di Tuban Borong Mobil Mewah, Warganya Rata-rata Dapat Rp8 Miliar


Di tempat yang sama, Kepala Desa Kawungsari Kusto, menjelaskan dari jumlah warga yang menerima ganti untung berjumlah sekitar 360 bidang tanah, dengan jumlah kepala keluarga 362 kepala keluarga.

Besar ganti untung sangat bervariatif, namun baru sekitar 200 kepala keluarga yang menerima ganti unrtung, sisanya kemungkinan awal bulan Maret 2021 ini. "Total ada 105 hektare Desa Kawungsari yang terdampak pembangunan Bendungan Kuningan," katanya.

Ditambahkan, besarnya ganti untung setiap bidang tanahnya sangat bervariatif, mulai dari Rp500 juta hingga Rp1 miliar lebih.
(sms)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Petani Huma di Sukabumi...
Petani Huma di Sukabumi Tewas Tertembak Peluru Nyasar Pemburu Babi Hutan
Panen Raya Padi, Anggota...
Panen Raya Padi, Anggota DPRD Sumba Barat Daya dari Perindo Yusuf Bora: Pacu Produksi untuk Ketahanan Pangan dan Sejahterakan Petani
Petani Bojonegoro Tewas...
Petani Bojonegoro Tewas Tersambar Petir di Sawah
Pemuda Tani Indonesia...
Pemuda Tani Indonesia Jabar Siap Bersinergi dengan Pemda untuk Wujudkan Swasembada Pangan
Peserta dan Host Pesta...
Peserta dan Host Pesta Gay di Hotel Kuningan Jaksel Ternyata Sudah Beristri
Terungkap, Kode Arisan...
Terungkap, Kode Arisan dan Event di Balik Pesta Gay di Hotel Kuningan Jaksel
Pesta Gay di Hotel Kuningan...
Pesta Gay di Hotel Kuningan Jaksel, Polisi: Masuk Gratis, Hanya untuk Kepuasan Semata
Soroti Penjualan Pupuk...
Soroti Penjualan Pupuk di Atas HET, PMII Pamekasan: Bebani Petani dan Langgar Regulasi
Petani di Musi Rawas...
Petani di Musi Rawas Ditemukan Tewas dengan 8 Luka Tusukan
Rekomendasi
Presiden Prabowo Titipkan...
Presiden Prabowo Titipkan Surat Pribadi untuk Pemerintah Vatikan
Di Ambang Perang, Ini...
Di Ambang Perang, Ini Perbandingan Kekuatan Militer India dan Pakistan
IHSG Akhir Pekan Dibuka...
IHSG Akhir Pekan Dibuka Hijau ke 6.660, Unilever Pimpin Top Gainers
Berita Terkini
BPKB Tak Dikasih, Anak...
BPKB Tak Dikasih, Anak di OKU Bakar Mobil Ibunya
11 menit yang lalu
Ada Pembangunan LRT...
Ada Pembangunan LRT Jakarta Fase 1B, Lalin di Jalan Pramuka Arah Manggarai Dialihkan
30 menit yang lalu
Pemkot Tangsel Masuk...
Pemkot Tangsel Masuk 10 Besar Kota Berkinerja Terbaik Nasional 2024 dari Kemendagri
31 menit yang lalu
PN Jakbar Gelar Sidang...
PN Jakbar Gelar Sidang Kecelakaan Lalin, Keluarga Korban Minta Keadilan Ditegakkan
1 jam yang lalu
Trayek Transjabodetabek...
Trayek Transjabodetabek Blok M-Alam Sutera Resmi Beroperasi, Pilar: Warga Tangsel Kini Mudah ke Jakarta
2 jam yang lalu
Kejari Tanggamus Tetapkan...
Kejari Tanggamus Tetapkan 2 Tersangka Baru Kasus Dugaan Korupsi Alkes RSUD Batin Mangunang
2 jam yang lalu
Infografis
BUMN Dipangkas Jadi...
BUMN Dipangkas Jadi 30, Ini Perusahaan yang Bakal Dimerger
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved