Kolesterol Memang Bermanfaat Tapi Ingat Ada Batasnya

Minggu, 14 Februari 2021 - 12:25 WIB
loading...
A A A
6. Xanteplasma - Munculnya bentolan kecil padat pada bagian lipatan tubuh seperti siku, tumit, dan lutut. Juga dapat berupa noda berwarna kuning muda diujung kelopak mata.

Adapun jenis kolesterol berdasarkan kandungan lipoprotein yang terkandung didalamnya, yaitu:
- Kolesterol jahat (Low-density lipoprotein/LDL) Optimal <100

- Kolesterol baik (High-density lipoprotein/HDL) Rendah : <40
Tinggi : >60

- Trigliserida
Normal :150

Metode pengobatan dapat dilakukan melalui dua hal. Selain berolahraga dan mengatur pola makan, pengelolaan dengan obat yaitu beberapa jenis obat seperti Statin, asam fibrat, asam nikotinat, Ezetimibe, asam lemak omega 3. Pilihan obat tergantung dengan kondisi/masing-masing orang berbeda.

"Ubah gaya hidup menjadi lebih sehat lagi dan periksakan diri ke dokter untuk penanganan lebih lanjut", pungkas dr Denny Jolanda Sp.PD.
(msd)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.3090 seconds (0.1#10.140)