Baca juga: Bau Menyengat 1 Km, Bangkai Paus Balin Terdampar di Pesisir Aceh Besar Peristiwa itu pertama kali diketahui warga lalu dilaporkan kepada petugas. "Ditemukan sekitar 20 meter dari bibir pantai," kata Kepala Balai Pengelolaan Sumberdaya Pesisir dan Laut (BPSPL) Denpasar Permana Yudiarso.
Baca: Jalur Tambang Parung Panjang Bogor Dibangun 2022, Ridwan Kamil: Kompleks dan Rumit Saat ditemukan, paus great white itu telah mati dan menjadi bangkai. Waktu kematiannya diduga sudah lebih dari seminggu.Agar tidak mengganggu kenyamanan warga dan wisatawan, bangkai paus itu dievakuasi dan dikubur di tepi pantai menggunakan alat berat.Yudi menjelaskan, sebelum dikubur, sampel tubuh paus telah diambil untuk kepentingan penelitian. Hasilnya kemungkinan dalam waktu empat sampai lima hari," tutupnya.
Baca Juga:
(shf)