Baca juga: Hasil Olah TKP, Kapolresta: Penyebab Kebakaran SPBU di Pekanbaru Diduga karena HP
Seorang saksi mata, Yono mengatakan, saat itu dirinya sedang membeli makanan di warung makan yang tidak jauh dari SPBU Lamandau Panjung. "Pas mendengar suara kayak ban meledak, kelihatan asap dari dalam SPBU," ujarnya.
Baca juga: Diduga Akibat Korsleting Listrik, Minibus Ludes Terbakar di SPBU Pasuruan
Baca Juga:
Bahkan dirinya sempat mengambil foto saat kejadian. Tidak berapa lama, petugas langsung memadamkan dengan alat pemadam portable. "Tidak terlihat api seh dan tidak ada korban. Akhirnya mobil yang meledak didorong menjauh dari SPBU," katanya.
Terpisah, Kasatpol PP dan Damkar Kobar Majerum Purni menyampaikan, petugas Damkar Kobar saat tiba di lokasi SPBU Lamandau Panjung unit mobil yang terbakar sudah tidak berada di lokasi.
"Pihak pengelola SPBU tidak ada yang berani berkomentar tentang kejadian tersebut dan SPBU langsung ditutup," katanya.
(shf)