Pelajar Depok Juara Piala Pelajar Game Free Fire Se-Jabodetabek

Jum'at, 13 November 2020 - 20:58 WIB
loading...
A A A
“Semoga bisa memotivasi sekolah-sekolah lain agar mendukung esport. Yang penting senang, totalitas dulu, nggak usah lihat hasil,” kata Reza Muhamad Ananda, pembina SMAN 13 Depok.

Turnamen Piala Pelajar ini telah mengukir rekor terbaik dengan peserta terbanyak mencapai 10.107 tim (40.428 pemain) dari 500 sekolah lebih, hanya dalam waktu selama 3 hari dibuka pendaftarannya. Selain itu, total hadiah Rp 500 juta sebagai hadiah terbanyak dalam sejarah kompetisi Esports di tanah air untuk level pelajar.

Turut hadir dalam acara ini, Wakil Ketua Dewan Pembina PB Esport yang juga Ketua KONI Letjen (Purn) Marciano Norman, Deputi IV Kemenpora Chandra Bhakti, Sekjen PB Esports Indonesia Frengky Ong dan juga Pengurus PB Esports Indonesia lainnya.

Berikut 12 pemenang kompetisi Game Free Fire antar pelajar sekolah menengah Sederajat SE-Jabodetabek season 1 :

1. SMAN 13 Depok
2. SMK Insan Mulia Jakarta
3. SMK IT Raflesia
4. SMK Dharma Karya Jakarta
5. SMPN 1 Jasinga
6. SMK Nusantara 1
7. SMP Martia Bhakti
8. SMK 57 Jakarta
9. SMKN 5 Kota Tangerang
10. SMK KH Dewantoro
11. SMK Wirabuana 1 Bogor
12. SMK Citra Negara
(thm)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Yayasan Konco Kulo Prabowo...
Yayasan Konco Kulo Prabowo Gibran Mulai Salurkan Program MBG di Kediri
Kejuaraan KSAL CUP II...
Kejuaraan KSAL CUP II Internasional Open Taekwondo Championship 2025 Siap Digelar di Bali
Energi Kreatif Anak...
Energi Kreatif Anak Muda Guncang Panggung iForte National Dance Competition Regional Malang
Program Makan Bergizi...
Program Makan Bergizi Gratis Wujudkan Generasi Emas Indonesia
Program Makan Bergizi...
Program Makan Bergizi Gratis, Dapur Kebayunan Depok Salurkan 16.203 Paket Setiap Hari
Pilgub Maluku Utara,...
Pilgub Maluku Utara, Asrul Rasyid Ichsan Komitmen Pengembangan Esports
KND Dorong Mahasiswa...
KND Dorong Mahasiswa dan Pelajar Jadi Agen Pengkikis Stigma Disabilitas
Ridwan Kamil Beri 3...
Ridwan Kamil Beri 3 Pesan kepada Ratusan Pelajar se-Jakarta saat Kongkow Bareng
Siapkan Generasi Emas...
Siapkan Generasi Emas 2045, Pelajar Dua Kota Ini Dapatkan Pemahaman Logistik Pelabuhan
Rekomendasi
Trump Dipukul Wajahnya...
Trump Dipukul Wajahnya dengan Mikrofon oleh Reporter, Langsung Beri Tatapan Maut
Intip Perkiraan Gaji...
Intip Perkiraan Gaji Pegawai Antam untuk Fresh Graduate, Peluang Menjanjikan di Sektor Pertambangan
Sarwendah Penasaran...
Sarwendah Penasaran dr Richard Lee Jadi Mualaf, Banyak Tanya soal Prosesnya
Berita Terkini
Menham Natalius Pigai...
Menham Natalius Pigai Usulkan 3 Hukuman Sekaligus untuk Mantan Kapolres Ngada
27 menit yang lalu
Banjir Muarojambi Meluas,...
Banjir Muarojambi Meluas, 7 Kecamatan Terendam
1 jam yang lalu
Gempa M5,2 Guncang Bayah...
Gempa M5,2 Guncang Bayah Banten, Dirasakan hingga Bogor
2 jam yang lalu
Ini Tarif PBJT Jasa...
Ini Tarif PBJT Jasa Perhotelan saat Inap di Hotel Jakarta, Wajib Tahu
2 jam yang lalu
Kisah Penangkapan Crazy...
Kisah Penangkapan Crazy Rich Kiai Murmo yang Memicu Kemarahan Pangeran Diponegoro Kepada Belanda
3 jam yang lalu
Bangunan Liar di Bantaran...
Bangunan Liar di Bantaran Kali Bekasi Dibongkar, Kades Kritik Dedi Mulyadi Otoriter: Bukan Zaman Penjajah Ini
4 jam yang lalu
Infografis
Bungkam Vietnam, Indonesia...
Bungkam Vietnam, Indonesia Juara Piala AFF Futsal 2024
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved