Peran P3N di Pangandaran Layak Dapat Insentif Setara dengan Perangkat Desa

Jum'at, 09 Oktober 2020 - 18:32 WIB
loading...
Peran P3N di Pangandaran...
Jeje Wiradinata Calon Bupati Pangandaran saat berkunjung ke masyarakat, Jumat (9/10/2020).
A A A
PARIGI - Peran Pembantu Pegawai Pencatat Nikah (P3N) yang ada di Kabupaten Pangandaran memiliki peran penting di masyarakat sebagaimana tugas dan fungsi P3N yang memiliki tanggung jawab selain mencatat pernikahan juga melakukan syiar Islam kepada masyarakat.

Calon Bupati Pangandaran Jeje Wiradinata yang berpasangan dengan Ujang Endin Indrawan (JUARA) mengatakan, P3N layak mendapat insentif setara dengan perangkat Desa. "Kami sering mendapat masukan dan aspirasi dari P3N tentang kesejahteraan mereka," kata Jeje.

Menyikapi persoalan tersebut, Jeje Wiradinata telah mewacanakan untuk mengakomodir aspirasinya. "Kalau kesejahteraan mereka terpenuhi maka akan menjadi motivasi dalam bekerja," tambahnya.

Untuk itu jika nanti terealisasi kami mohon P3N bisa meningkatkan etos kerja yang maksimal. "Peran P3N di masyarakat ini seperti ringan, tetapi tigasnya sebetulnya termasuk berat dan memerlukan keseriusan," terang Jeje.

Sebagai bentuk kepedulian Pemerintah Daerah maka harus hadir menjawab problem yang selama ini terjadi. "Semoga dengan keseriusan ini, Pemerintah Daerah kedepan bisa menjadi jawaban para P3N soal kesejahteraan," sambung Jeje.
(ars)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Keberpihakan Kebijakan...
Keberpihakan Kebijakan Bupati Pangandaran untuk Penderes Kelapa
Seluruh Desa di Pangandaran...
Seluruh Desa di Pangandaran Ditargetkan Open Defecation Free
Ini Upaya Pemda untuk...
Ini Upaya Pemda untuk Hindari Kerumunan Wisata di Pangandaran
Bupati Pangandaran Berlakukan...
Bupati Pangandaran Berlakukan Sanksi pada Warga yang Enggan Divaksin
Bupati Pangandaran Perketat...
Bupati Pangandaran Perketat Protokol Kesehatan di Objek Wisata
Keseriusan Pemkab Pangandaran...
Keseriusan Pemkab Pangandaran Terapkan Protokol Kesehatan di Objek Wisata
Bupati Pangandaran Loby...
Bupati Pangandaran Loby Gubernur Jawa Barat Agar Objek Wisata Dibuka
Setiap Tahun APBD Pangandaran...
Setiap Tahun APBD Pangandaran Alokasikan Anggaran untuk Posyandu Rp9 Miliar
Pemda Pangandaran Refocusing...
Pemda Pangandaran Refocusing Anggaran untuk Tangani Covid-19
Rekomendasi
Gregoria Mariska Jatuh...
Gregoria Mariska Jatuh Sakit, Bagaimana Nasibnya di Piala Sudirman 2025?
Black Panther 3 Ditunda,...
Black Panther 3 Ditunda, Ryan Coogler Pilih Garap Film Lain Lebih Dulu
Kasus Pencucian Uang...
Kasus Pencucian Uang Rp285,9 T, Hukuman Bui Seumur Hidup Miliarder Truong My Lan Dipangkas Jadi 30 Tahun
Berita Terkini
Viral! Remaja di Lampung...
Viral! Remaja di Lampung Diduga Alami Perundungan, Dipaksa Sujud dan Cium Kaki
37 menit yang lalu
Tersangka Pembakar Mobil...
Tersangka Pembakar Mobil Polisi di Depok Bertambah Jadi 5 Orang
2 jam yang lalu
Cegah Abrasi, Tata Metal...
Cegah Abrasi, Tata Metal Lestari dan Kemenperin Tanam 661 Mangrove di Tangerang
2 jam yang lalu
Dedi Mulyadi Ingin Jalur...
Dedi Mulyadi Ingin Jalur KA Bandung-Ciwidey Direaktivasi, Warga Resah
3 jam yang lalu
Hari Kartini, Pramono...
Hari Kartini, Pramono Gratiskan Pembuatan dan Perpanjang SIM untuk Wartawan Perempuan dan ASN
3 jam yang lalu
3 Warga Tewas Akibat...
3 Warga Tewas Akibat Banjir di Bandarlampung
4 jam yang lalu
Infografis
Pilot Jet Tempur F-16...
Pilot Jet Tempur F-16 Ukraina Pavlo Ivanov Dapat Gelar Pahlawan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved