Rasakan Nikmatnya Pepes Ikan Mujair Nettizen Manado

Minggu, 30 Agustus 2020 - 13:56 WIB
loading...
A A A
Rasakan Nikmatnya Pepes Ikan Mujair Nettizen Manado


Sambil menunggu, silahkan blender atau ulek bumbu-bumbunya yang telah disediakan tersebut seperti bawang merah, bawang putih, kunyit, jahe, kemiri, dan cabenya. Setelah itu oseng agar bumbunya tidak bau bumbu mentah.

Siapkan daun pisang, tata, daun salam dibawahnya, taruh ikan yang diatasnya dibalur bumbu, beri daun sereh, cabe rawit, daun bawang (kemangi) kemudian semat daun tersebut dengan menggunakan tusuk gigi agar bumbunya tidak ke mana-mana.

Jika sudah rapih maka dikukus sekitar 1 jam lamanya. Seandainya dirasa sudah matang, bakar lagi di atas teflon, tujuannya agar pepes ikan tersebut tambah wangi dan tidak berair, begitu juga pepes ikan akan lebih awet.

Baru kemudian sajikan bersama sejumlah pelengkap ikan lainnya seperti sayur kangkung dan nasi.

Menurut salah seorang pelayan, Christine, Nettizen Road Blessings yang terletak di Jalan Teterusan, Kabupaten Minahasa Utara itu, jaraknya tak begitu jauh dari Bandara Sam Ratulangi, sekitar 500 meter.

Di tempat ini tak hanya sekadar untuk bersantap tapi juga banyak fasilitas yang disediakan. Para pengunjung disuguhkan dengan ikon taman yang indah dan kolam renang yang bersih.

Bahkan, bagi Anda yang hendak melaksanakan pesta pernikahan juga disediakan tempat bagi pagelaran nikah atau ulang yahun serta acara ibadah keagamaan. “Kami di sini lengkap berserta menunya. Silahkan pesan sesuai jumlah undangan,” ujarnya.

Sekadar di ketahui, di Kota Manado sudah terdapat banyak restoran dan rumah makan yang didesain sedemikian rupa agar menarik perhatian para pengunjung, khususnya anak muda yang sering mencari tempat makan lengkap dengan beragam spot atau titik foto yang menarik. (Baca juga: Diduga Langgar Surat Edaran Dirjen Dikti, Pemilihan Rektor Unima Disoal)

Di rumah makan ini memberikan semua hal itu sehingga pengunjung tak bakal kecewa. Tempat makan dengan furniture kayu berentuk gazebo membuat privasi pengunjung terjaga. Bukan hanya itu, terpenting lagi menu makanannya ramah di kantong. (Baca juga: Tokoh Kawanua Benny Tengker Berpulang, Gubernur Olly Sampaikan Belasungkawa)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Ikut PIFF 2025, Baba...
Ikut PIFF 2025, Baba Rafi Perluas Jaringan Franchise di Malaysia
Gempa M6,0 Guncang Halmahera,...
Gempa M6,0 Guncang Halmahera, Terasa hingga Manado
Alim Markus dan Hendy...
Alim Markus dan Hendy Setiono Dukung Kebangkitan Kuliner Lokal Jatim
Olah Kakap Putih Jadi...
Olah Kakap Putih Jadi Abon, Warga di Arguni Fakfak Raup Pendapatan Belasan Juta Rupiah
Momen Haru Keluarga...
Momen Haru Keluarga Mees Hilgers Rela Pulang Manado demi Belikan Pakaian dan Sepatu untuk Anak Panti Disabilitas
Dapat Dukungan Besar,...
Dapat Dukungan Besar, Elly Lasut Digadang-gadang Menang Pilgub Sulut 2024
Polisi Amankan Sopir...
Polisi Amankan Sopir Bus Maut yang Tewaskan 2 Siswa SD di Manado
Bus Bermuatan Anak SD...
Bus Bermuatan Anak SD Terbalik di Manado, 2 Tewas
Anggota DPRD Manado...
Anggota DPRD Manado Yasir Tarik Bua Siap Jalankan Program dan Visi Misi Partai Perindo
Rekomendasi
Kim Soo Hyun Diancam...
Kim Soo Hyun Diancam Boikot, Prada Langsung Putus Kontrak
Mudik Bebas Drama? Suzuki...
Mudik Bebas Drama? Suzuki Siapkan 70 Bengkel Siaga Mudik Lebaran 2025
Pemukim Israel Serang...
Pemukim Israel Serang dan Bakar Desa Palestina di Tepi Barat
Berita Terkini
BMKG: Gempa M5,2 Bayah...
BMKG: Gempa M5,2 Bayah Banten Masuk Kategori Megathrust Event, Tak Berpotensi Tsunami
6 menit yang lalu
INH-Komunitas Ojol Rawamangun...
INH-Komunitas Ojol Rawamangun Bersih-bersih Masjid dan Bagikan Makanan Berbuka Puasa
7 menit yang lalu
Terduga Pembakar Gerbong...
Terduga Pembakar Gerbong KA di Stasiun Tugu Yogya Di-blacklist Tak Boleh Naik Kereta
20 menit yang lalu
PosIND Salurkan Bansos...
PosIND Salurkan Bansos PKH dan Sembako di Tanjungpinang Capai 99%
33 menit yang lalu
Mantan Gubernur Malut...
Mantan Gubernur Malut Abdul Gani Kasuba Meninggal, Ribuan Masyarakat Antar ke Kampung Halaman
54 menit yang lalu
Menham Natalius Pigai...
Menham Natalius Pigai Usulkan 3 Hukuman Sekaligus untuk Mantan Kapolres Ngada
2 jam yang lalu
Infografis
Fenomena Ikan yang Hidup...
Fenomena Ikan yang Hidup di Laut Dalam Bermunculan ke Permukaan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved