Mahasiswa Yogya Demo Minta Muhammadiyah Tolak Izin Tambang dari Pemerintah

Sabtu, 27 Juli 2024 - 21:37 WIB
loading...
Mahasiswa Yogya Demo...
Puluhan mahasiswa yang tergabung dalam Kelompok Anak Muda Peduli Muhammadiyah menggelar aksi demo di depan kampus Universitas Aisiyah Yogyakarta, Sabtu (26/7/2024). Foto/Heru Trijoko
A A A
YOGYAKARTA - Puluhan mahasiswa yang tergabung dalam Kelompok Anak Muda Peduli Muhammadiyah menggelar aksi demo di depan kampus Universitas Aisiyah Yogyakarta.

Mereka menuntut agar Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah menolak izin usaha pertambangan (IUP) yang ditawarkan oleh pemerintah.

Aksi unjuk rasa puluhan mahasiswa Muhammadiyah bertepatan dengan acara Konsolidasi Nasional Muhammadiyah yang digelar PP Muhammadiyah di Convention Hall Masjid Walidah di kompleks kampus Universitas Aisiyah Yogyakarta di kawasan Ringroad Barat, Sleman, Sabtu (27/7/2024).



Dalam aksinya para mahasiswa membawa berbagai poster berisi penolakan terhadap rencana Izin Usaha Pertambangan (IUP). Para mahasiswa menyatakan bahwa tak ingin Muhammadiyah terlibat dalam kegiatan pengelolaan tambang yang bisa merusak alam dan lingkungan.

“Mahasiswa menduga jika pemberian IUP oleh pemerintah tersebut merupakan salah satu upaya membungkam sikap kritis organisasi kemasyarakatan (ormas),” kata Siti Mulyani, korlap aksi.

Demonstrasi akhirnya bubar dengan tertib setelah korlap aksi membacakan pernyataan sikap dan tuntutannya.
(wib)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Pengunjuk Rasa UU TNI...
Pengunjuk Rasa UU TNI Diduga Alami Kekerasan Seksual hingga Fisik saat Ditangkap
Demo Tolak UU TNI di...
Demo Tolak UU TNI di Malang Ricuh, Sejumlah Aparat dan Demonstrans Terluka
2 Bangunan Gedung DPRD...
2 Bangunan Gedung DPRD Kota Malang Dibakar Demonstran Tolak RUU TNI
Polisi Pukul Mundur...
Polisi Pukul Mundur Massa Aksi Tolak Revisi UU TNI dari Gedung DPR RI
Lewat Pagar Roboh, Mahasiswa...
Lewat Pagar Roboh, Mahasiswa Terobos Masuk Gedung DPR
Demo Pengesahan RUU...
Demo Pengesahan RUU TNI, Mahasiswa Bakar Ban di Gerbang Pancasila Gedung DPR
Sambangi Mahasiswa di...
Sambangi Mahasiswa di DIY, Gubernur Kalteng Agustiar Serahkan Bantuan Rp200 Juta
3 Gerbong di Stasiun...
3 Gerbong di Stasiun Tugu Ternyata Dibakar, Motif Pelaku Terungkap
Ceramah di Masjid UGM...
Ceramah di Masjid UGM Dipadati Ribuan Jemaah, Anies Baswedan Selalu Dinanti
Rekomendasi
Sinergi PBNU-Polri Wujudkan...
Sinergi PBNU-Polri Wujudkan Mudik Aman dan Nyaman bagi Warga NU
Chery Bikin Dealer Rasa...
Chery Bikin Dealer Rasa Hotel Bintang Lima di Jakarta Barat
Park Hyatt Jakarta dan...
Park Hyatt Jakarta dan MNC Peduli Berbagi Kebahagiaan Ramadan Bersama Anak Yatim
Berita Terkini
Jalan Asia Afrika Depan...
Jalan Asia Afrika Depan SUGBK Macet usai Timnas Indonesia Menang atas Bahrain
37 menit yang lalu
Massa Demo Tolak UU...
Massa Demo Tolak UU TNI di DPRD Karawang Dibubarkan Paksa, 2 Mahasiswa Diamankan Polisi
2 jam yang lalu
Diskon PSC dan Avtur...
Diskon PSC dan Avtur Tingkatkan Jumlah Pemudik Pesawat di Dua Bandara DIY
3 jam yang lalu
Prabowo Beri Dukungan...
Prabowo Beri Dukungan Langsung Timnas Indonesia Jelang Lawan Bahrain
4 jam yang lalu
Legislator Perindo Rawidin...
Legislator Perindo Rawidin La Ode Serap Aspirasi Warga Ambon untuk Perubahan Nyata
4 jam yang lalu
15 Ribu Kendaraan Pemudik...
15 Ribu Kendaraan Pemudik Keluar dari GT Kalikangkung Malam Ini
4 jam yang lalu
Infografis
Pemerintah Bakal Hapus...
Pemerintah Bakal Hapus Pertalite dan Pertamax dari SPBU
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved