Massa Demo Tolak UU TNI di DPRD Karawang Dibubarkan Paksa, 2 Mahasiswa Diamankan Polisi

Selasa, 25 Maret 2025 - 21:58 WIB
loading...
Massa Demo Tolak UU...
Massa demo tolak Undang-Undang Tentara Nasional Indonesia (UU TNI) di depan Gedung DPRD Kabupaten Karawang, Jawa Barat dibubarkan paksa oleh aparat polisi, Selasa (25/3/2025). Foto/Rudi Setiawan
A A A
KARAWANG - Massa demo tolak Undang-Undang Tentara Nasional Indonesia ( UU TNI ) di depan Gedung DPRD Kabupaten Karawang, Jawa Barat dibubarkan paksa oleh aparat polisi, Selasa (25/3/2025). Dua mahasiswa diamankan polisi.

Demo tersebut berlangsung rusuh pada sore tadi. Polisi dengan ratusan mahasiswa gabungan dari berbagai elemen bentrok.

Awalnya, para mahasiswa berupaya merangsek ke dalam halaman DPRD dan Pemda Karawang. Polisi menghalau dengan menembakkan gas air mata.





Sejumlah sarana dan prasarana serta rambu lalu lintas menjadi sasaran perusakan. Demo mahasiswa memanas sejak pukul 16.00 WIB. Adapun dua mahasiswa yang diamankan digiring ke Kantor Polres Karawang.

Kapolres Karawang AKBP Edward Zulkarnain menjelaskan, demo sudah melampaui batas dan anarkis. “Kita tidak bisa mengatakan mereka itu mahasiswa, itu kelompok kriminal yang sengaja bikin kacau di Karawang,” ujar Edward.
(rca)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
3 Demonstran Tolak UU...
3 Demonstran Tolak UU TNI di Malang yang Hilang Kontak Ditemukan
Demo Tolak UU TNI Berujung...
Demo Tolak UU TNI Berujung Gedung DPRD Kota Malang Dibakar, Ketua Dewan Ungkap Estimasi Kerugian
Unjuk Rasa Tolak UU...
Unjuk Rasa Tolak UU TNI di Sukabumi Rusuh, Massa dan Polisi Bentrok
Demo Mahasiswa Surabaya...
Demo Mahasiswa Surabaya Ricuh, Sejumlah Orang Ditangkap Polisi
Demo Tolak UU TNI di...
Demo Tolak UU TNI di Surabaya Ricuh, Massa Lempar Batu dan Bom Molotov ke Polisi
Demo Tolak UU TNI di...
Demo Tolak UU TNI di Lumajang Ricuh, 2 Mahasiswa Luka
2 Orang Masih Dirawat...
2 Orang Masih Dirawat di RS Brawijaya dan Saiful Anwar usai Unjuk Rasa UU TNI
Pengunjuk Rasa UU TNI...
Pengunjuk Rasa UU TNI Diduga Alami Kekerasan Seksual hingga Fisik saat Ditangkap
Sejumlah Pedemo Tolak...
Sejumlah Pedemo Tolak UU TNI di Malang Hilang Kontak
Rekomendasi
Mengenal Etil Klorida,...
Mengenal Etil Klorida, Cairan Penahan Nyeri yang Sering Dipakai Pesepak Bola
Kapolri, Panglima TNI,...
Kapolri, Panglima TNI, hingga Kepala BMKG Rapat Bareng Menko PMK di Rest Area KM 57 Tol Japek Bahas Mudik Lebaran
Prabowo Ajak Ole Romeny...
Prabowo Ajak Ole Romeny Ngobrol setelah Cetak Gol Kemenangan Timnas Indonesia
Berita Terkini
Jalin Kolaborasi, Pemkab...
Jalin Kolaborasi, Pemkab Bekasi Bantu Korban Banjir Jelang Idulfitri 2025
13 menit yang lalu
Batavia PIK: Menelusuri...
Batavia PIK: Menelusuri Jejak Sejarah Dibalut Destinasi Kuliner dan Budaya
34 menit yang lalu
H-5 Lebaran, 23.800...
H-5 Lebaran, 23.800 Kendaraan Pemudik Lintasi Jakarta-Cirebon via Tol Cipali
2 jam yang lalu
Gercep ke Lokasi Banjir-Longsor...
Gercep ke Lokasi Banjir-Longsor di Manado, Anggota DPRD dari Perindo Yasir Tarukbua Door to Door Salurkan Bantuan
2 jam yang lalu
Horor Pemudik Antre...
Horor Pemudik Antre 10 Jam di Pelabuhan Gilimanuk
2 jam yang lalu
Jurnalis Perempuan Tewas...
Jurnalis Perempuan Tewas di Pinggir Jalan Banjarbaru Kalsel, Tas dan Ponsel Raib
3 jam yang lalu
Infografis
Gara-gara Senggolan...
Gara-gara Senggolan Motor, Polisi Tembak Paskibra di Semarang
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved