Warga Kecewa Tarif LRT Normal Bukan Rp1 saat HUT DKI Jakarta

Sabtu, 22 Juni 2024 - 13:40 WIB
loading...
Warga Kecewa Tarif LRT...
Pengguna LRT Jadebek yang turun di Stasiun Dukuh Atas merasa kecewa karena tarif normal di HUT ke-497 Jakarta, Sabtu (22/6/2024). FOTO/MPI/IRFAN MARUF
A A A
JAKARTA - Banyak pengguna LRT Jadebek yang turun di Stasiun Dukuh Atas merasa kecewa. Sebab, ketika keluar stasiun ternyata tarifnya normal hari libur Rp10.000 bukan Rp1 sesuai informasi yang diterima sebelumnya.

Salah seorang penumpang LRT, Radit (15) mengatakan, informasi LRT gratis di HUT ke-497 DKI Jakarta tidak jelas. Dia mengaku memilih menggunakan moda transportasi LRT dari BNN Jakarta Timur menuju Stasiun Dukuh Atas karena informasi gratis.

"Dapat informasi gratis kemari. Kita naik saya kira gratis kan. Terus pas saya keluar kok tidak free, kesedot Rp10.000 padahal kan dibilangnya gratis," kata Radit ditemui MNC Portal, Sabtu (22/6/2024).



Hal yang sama juga dialami, Fadil (27) yang melakukan perjalanan dari Stasiun Ciracas, Jakarta Timur menuju Stasiun Dukuh Atas. Dia mengaku menggunakan LRT karena mendapatkan informasi tarif gratis menggunakan LRT.

"Saya nggak tahu saya kira LRT itu bener-bener 1 Rupiah ternyata yang satu rupiah itu LRT yang di Rawamangun kalau yang di Dukuh Atas ke Ciracas kena tarif normal," kata Fadil.

Dia mengaku kecewa atas informasi yang tidak jelas dalam HUT DKI Jakarta ini. Dia meminta pihak manajemen memberikan keterangan resmi agar tidak ada orang yang kembali merasa tertipu seperti dirinya.

"Kecewa sih soalnya informasinya kurang jelas," pungkasnya.



Sebelumnya memperingati HUT DKI Jakarta, 22-23 Juni 2024, tarif layanan transportasi umum, seperti TransJakarta, MRT, dan LRT hanya Rp 1. Pemberlakuan tarif Rp1 berlaku pada pukul 00.00-23.59. Pemprov DKI Jakarta menyebut pihaknya memberikan hadiah istimewa untuk masyarakat yang ingin bepergian menggunakan transportasi publik di hari ulang tahun Jakarta.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Penumpang LRT Jabodebek...
Penumpang LRT Jabodebek Boleh Buka Puasa di Kereta, Ini Aturannya
Tarif LRT Jatimulya-Dukuh...
Tarif LRT Jatimulya-Dukuh Atas Lengkap Tahun 2025, Simak Info Lengkapnya
P3RSI Minta Pemprov...
P3RSI Minta Pemprov Jakarta Tunda Kenaikan Tarif Air di Rumah Susun
Transjakarta Modifikasi...
Transjakarta Modifikasi Jalur Sekitar Manggarai Mulai 27 Januari 2025 hingga 31 Agustus 2026, Ini Detailnya
P3RSI Tolak Kenaikan...
P3RSI Tolak Kenaikan Tarif Air Bersih
DPRD Jakarta Minta PAM...
DPRD Jakarta Minta PAM Jaya Tunda Kenaikan Tarif Air Bersih
Jelang Tahun Baru, Keliling...
Jelang Tahun Baru, Keliling Jakarta Naik MRT, LRT, hingga Transjakarta Cuma Rp1
Catat! Naik MRT, LRT...
Catat! Naik MRT, LRT Jakarta, hingga Transjakarta Gratis saat Tahun Baru
Naik LRT dari Dukuh...
Naik LRT dari Dukuh Atas ke TMII, Ridwan Kamil Optimistis Lihat Masa Depan Transportasi Massal Jakarta
Rekomendasi
Pengumuman Kinerja APBN...
Pengumuman Kinerja APBN Molor, Sri Mulyani Ungkap Masalahnya
Putri Nabila Meminta...
Putri Nabila Meminta Maaf pada Mantan Kekasih di Lagu Maaf
4 Cara Menghapus Aplikasi...
4 Cara Menghapus Aplikasi Bawaan Realme Anti Ribet
Berita Terkini
14 Ton MinyaKita Palsu...
14 Ton MinyaKita Palsu Disita Polda Jatim karena Diisi Minyak Curah
2 menit yang lalu
Ramadan Street Carnival...
Ramadan Street Carnival Bintaro, Dorongan Baru bagi UMKM dan Ekonomi Masyarakat
27 menit yang lalu
Cabuli Anak di Bawah...
Cabuli Anak di Bawah Umur, Kapolres Ngada Dimutasi ke Pamen Yanma
1 jam yang lalu
Profil Irjen Pol Nanang...
Profil Irjen Pol Nanang Avianto, Alumni Akpol 1990 dengan Karier Mentereng Jadi Kapolda Jatim
5 jam yang lalu
Kanit PPA Polrestabes...
Kanit PPA Polrestabes Makassar Minta Rp10 Juta ke Pelaku Pelecehan, Rp5 Juta untuk Korban dan Rp5 Juta Iptu HR
7 jam yang lalu
5 Hal Menarik dari Prabu...
5 Hal Menarik dari Prabu Siliwangi, Mulai dari Asal Usul hingga Mitos Macan Putih
7 jam yang lalu
Infografis
HUT Ke-494 DKI Jakarta,...
HUT Ke-494 DKI Jakarta, Ini 4 Gubernur yang Paling Fenomenal
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved