Jelang Tahun Baru, Keliling Jakarta Naik MRT, LRT, hingga Transjakarta Cuma Rp1

Selasa, 31 Desember 2024 - 09:23 WIB
loading...
Jelang Tahun Baru, Keliling...
Dishub DKI Jakarta menerapkan tarif khusus Rp1 bagi warga yang ingin berkeliling Jakarta menggunakan moda transportasi MRT, LRT, dan Bus Transjakarta mulai hari ini hingga besok. Foto/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Dinas Perhubungan (Dishub) DKI Jakarta memberlakukan tarif khusus spesial perayaan Tahun Baru 2025 bagi warga yang hendak berkeliling Jakarta menggunakan moda transportasi MRT, LRT, dan Transjakarta. Penumpnag hanya cukup membayar Rp1 selama dua hari ke depan mulai hari ini, 31 Desember 2024 hingga 1 Januari 2025.

"Sudah siap untuk bepergian serba Rp1? Jangan lewatkan tarif khusus menyambut Tahun Baru sebesar Rp 1 mulai hari ini selama dua hari berturut-turut, yaitu di tanggal 31 Desember 2024 dan 1 Januari 2025," tulis laman Instagram @dishubdkijakarta dikutip, Selasa (31/12/2024).



Dishub DKI menjelaskan tarif ini hanya bisa digunakan di layanan Transjakarta, MRT Jakarta, dan LRT Jakarta (rute Pengangsaan Dua - Boulevard Utara Summarecon Mall - Boulevard Selatan - Pulomas - Equestrian - Velodrome).

"Catat tanggalnya dan jangan sampai ketinggalan. Yuk, bepergian sambil menyambut pergantian tahun naik angkutan umum!" bunyi keterangan tertulisnya.

(cip)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Catat! Begini Pola Operasional...
Catat! Begini Pola Operasional MRT Jakarta saat Libur Lebaran 2025
Transportasi Modern...
Transportasi Modern Resmi Mengaspal di Jababeka Cikarang
Matangkan Jakarta Kota...
Matangkan Jakarta Kota Global, QRIS Tap dengan NFC Resmi Diterapkan di MRT
Proyek MRT di Rawamangun...
Proyek MRT di Rawamangun Kebakaran
Benyamin-Pilar Berencana...
Benyamin-Pilar Berencana Bangun MRT Lebak Bulus-Serpong
Penumpang LRT Jabodebek...
Penumpang LRT Jabodebek Boleh Buka Puasa di Kereta, Ini Aturannya
Transjakarta Modifikasi...
Transjakarta Modifikasi Jalur Sekitar Manggarai Mulai 27 Januari 2025 hingga 31 Agustus 2026, Ini Detailnya
Warga Jatinegara Rayakan...
Warga Jatinegara Rayakan Tahun Baru dengan Serba Gratis
Dua Bayi Lahir di RSUD...
Dua Bayi Lahir di RSUD Purwodadi di Tanggal Unik 1 Januari 2025
Rekomendasi
Tragedi di Gresik: BMW...
Tragedi di Gresik: BMW Terjun Bebas dari Jalan Tol, Lalai Pengemudi atau Ada Kelemahan Infrastruktur?
Cara Bayar Pajak STNK...
Cara Bayar Pajak STNK secara Online 2025
200+ Mobil Listrik dan...
200+ Mobil Listrik dan Hybrid MG Ludes Terbakar di Filipina, Mitos Baterai EV Meledak Terbantahkan?
Berita Terkini
Profil Ipda Endry Purwa...
Profil Ipda Endry Purwa Sefa, Pengawal Kapolri yang Bertindak Kasar pada Jurnalis di Semarang
4 jam yang lalu
Polisi Bunuh Bayi di...
Polisi Bunuh Bayi di Semarang: Sidang Kode Etik Brigadir Ade Kurniawan Ditunda, Keluarga Korban Protes
5 jam yang lalu
Jumlah Korban Pemerkosaan...
Jumlah Korban Pemerkosaan Dokter PPDS Unpad di RSHS Bandung Jadi 3 Orang
6 jam yang lalu
11 Warga Pendulang Emas...
11 Warga Pendulang Emas Tewas di Yahukimo, Diduga Dibunuh KKB
6 jam yang lalu
Operasi Ketupat Jaya...
Operasi Ketupat Jaya di Tanjung Priok Zero Accident, Kapolres Apreasiasi Seluruh Pihak
6 jam yang lalu
Miris! TK di Riau Jadi...
Miris! TK di Riau Jadi Tempat Pesta Sabu dan Miras, 1 Orang Ditangkap
7 jam yang lalu
Infografis
Cara Efektif Mencegah...
Cara Efektif Mencegah Kolesterol Naik setelah Pesta Tahun Baru
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved