Penagih Utang di Lampung Timur Tewas Ditembak OTK, Begini Kronologinya

Minggu, 17 Desember 2023 - 14:20 WIB
loading...
A A A
"Pelaku langsung melarikan diri, setelag pelaku pergi barulah teman-teman dan warga mendekati korban yang telah bersimbah darah. Korban langsung dibawa ke rumah sakit," kata dia.

Sugandhi menambahkan, korban ditembak sebanyak satu kali pada bagian kepala dan tewas akibat luka tembak tersebut.

Menurut Sugandhi, saat ini polisi masih melakukan penyelidikan dengan melakukan pemeriksaan terhadap saksi-saksi.

"Masih kami dalami, kami minta keterangan beberapa saksi yang berada di lokasi kejadian saat peristiwa itu terjadi," pungkasnya.
(hri)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2140 seconds (0.1#10.140)